Lowongan Kerja Jawa Timur Posisi Analis Kimia di PT Karya Kencana Sumber Sari

Gambar PT Karya Kencana Sumber Sari Posisi Analis Kimia
  • Loker diposting 1 tahun yang lalu

Perusahaan kami merilis lapangan pekerjaan dengan sistem full time untuk posisi Analis Kimia di perusahaan PT Karya Kencana Sumber Sari untuk domisili Jawa Timur atau sekitarnya.

Pengalaman yang kita inginkan ialah Sains & Sains & Teknologi serta orang yang mampu bekerja dengan tekun.

Perusahaan kami tidak memiliki kualifikasi yang khusus terhadap pelamar sehingga anda dapat mencoba melamar ke perusahaan ini dengan memberikan CV atau portofolio anda.

Gaji yang perusahaan kami tawarkan cukup kompetitif menurut dari kemampuan karyawan. Minimal upah yang kami tawarkan adalah Rp 1.800.000 - Rp 5.500.000.

Info Loker

Perusahaan PT Karya Kencana Sumber Sari
Posisi Analis Kimia
Tempat Jawa Timur
Tingkatan Kerja Tidak Terspesifikasi
Kualifikasi Tidak terspesifikasi
Jenis Pekerjaan Full Time
Spesialisasi Dibutuhkan Sains, Sains & Teknologi
Gaji Min Rp. 1.800.000
Gaji Max Rp. 5.500.000
  • Pendidikan minimal SMK Kimia analis
  • Memiliki pengalaman di industri makanan lebih diutamakan
  • Mampu bekerja secara tim maupun individu, jujur, teliti dan cekatan
  • Mampu mengoperasikan halogen moisture analyzer dan bertanggung jawab untuk pengujian raw material dan finish product
  • Mampu melakukan analisa laboratorium sesuai dengan instruksi kerja
  • Membuat laporan harian, mingguan dan bulanan tepat waktu
  • Bersedia untuk ditempatkan di Sidoarjo

Persyaratan minimum:

  • Mencari kandidat untuk bekerja pada:
    • Senin: Pagi
    • Selasa: Pagi
    • Rabu: Pagi
    • Kamis: Pagi
    • Jum’at: Pagi
    • Sabtu: Pagi
    • Minggu: Pagi
  • Diperlukan 1 tahun pengalaman kerja yang relevan untuk posisi ini
  • Pelamar harus memiliki KTP
  • Tanggal mulai kerja: 14 November 2023

Alamat Lengkap

Provinsi Jawa Timur
Map Google Map

Keuntungan Kerja

  • Mendapat pengalaman kerja
  • Bonus jika lembur
  • Diajari terlebih dahulu

Lamar kerja

Perlu diingat informasi yang tertera bisa saja berubah sewaktu-waktu.

Melamar pekerjaan tidak dipungut biaya, anda harus berhati-hati saat melamar pekerjaan.

Pastikan anda mengisi form lamaran yang dituju terlebih dahulu dan menunggu HRD perusahaan menghubungi untuk interview.

Disclaimer: pastikan anda membaca deskripsi dan intruksi dari lokercepat.id agar tidak mengalami kejadian yang tidak mengenakkan saat melamar pekerjaan. Karena kami adalah situs berbagi lowongan pekerjaan dengan sumber dari internet, koran, dan TV.

Tips dari admin. Gunakan bahasa yang sopan dan promosikan diri semenarik mungkin agar HRD/Staff terkait tertarik dengan anda.

Semoga sukses mendapat pekerjaan yang diinginkan.

Intruksi Melamar Pekerjaan

  1. Buka link "Lamar Sekarang" di atas
  2. Jika belum punya akunnya, silahkan daftar terlebih dahulu, buat profile/unggah resume sesuai dengan data diri anda
  3. Jika sudah mendaftar kalian bisa langsung login
  4. Promosikan diri anda lewat form lamaran kerja yang tertara
  5. Selesai, silahkan tunggu.

Bagikan Loker ini

Deskripsi Perusahaan

Kian membaiknya potensi sumber daya yang ada di Indonesia telah membuka mata dunia bahwa di Indonesia sangat berpotensi sebagai sumber bahan baku maupun produk pangan seperti juga kerupuk udang. Terbatasnya sumber daya alam terutama di luar negeri telah membuka peluang yang signifikan bagi industri kerupuk udang di Indonesia.

PT KARYA KENCANA SUMBER SARI didirikan pada tahun 1948 untuk membantu suplai kerupuk udang yang berkualitas tinggi yang sangat diperlukan masyarakat secara luas. Sebagai langkah awal, perusahaan mulai mendirikan pabrik kerupuk udang di Jl. Gadjah Mada, Sidoarjo, Jawa Timur. Lokasi dipilih mengikuti tempat tinggal yang berada di kota. Kemudian pada tahun 1988, pabrik pindah ke Jl. Raya Sumorame No. 39, Candi, Sidoarjo, Jawa timur.

PT. Karya Kencana sumber Sari merupakan perusahaan kerupuk udang dengan kualitas tinggi dimana bahan baku yang digunakan asli dan berasal dari udang yang didapatkan di perairan Indonesia. Kerupuk udang yang diproduksi, diexport ke benua Eropa (Belanda), Amerika (Los Angeles) dan Asia (Singapore, Taiwan).

PT. Karya Kencana Sumber Sari memproduksi dan mengemas kerupuk udang dalam berbagai ukuran (2.5 cm, 4 cm, 6 cm, 16 cm, dan 19 cm) dalam kemasan plastik food grade (250 g, 500 g, 2.5 kg, 18 kg, dan 20 kg).

PT. Karya Kencana Sumber Sari beroperasi berdasarkan Sistem Sertifikasi Manajemen Keamanan Pangan FSSC 2200:2010.

Info Perusahaan

  • Industri: Makanan & Minuman/Katering/Restoran
  • Ukuran Perusahaan: 51 - 200 pekerja
  • Tunjangan dan Lain-lain: Tip, Asuransi kesehatan, Parkir, Business Casual, Mondays - Saturdays
Loker ini cocok untuk anda yang tinggal di provinsi: Jawa Timur