Lowongan Kerja Madiun Posisi Marketing Pembiayaan Modal Ventura Madiun di PT Mitra Utama Madani

Gambar PT Mitra Utama Madani Posisi Marketing Pembiayaan Modal Ventura Madiun
  • Loker diposting 3 bulan yang lalu

Kami merilis lowongan pekerjaan dengan sistem full time untuk posisi Marketing Pembiayaan Modal Ventura Madiun di tempat usaha PT Mitra Utama Madani untuk daerah Madiun & Jawa Timur atau sekitarnya.

Kemampuan yang usaha kami butuhkan adalah Komunikasi Pemasaran (Pemasaran & Komunikasi) serta orang yang jujur dan disiplin.

Perusahaan kami tidak memiliki persyaratan minimal pendidikan/sertifikasi yang khusus terhadap pelamar pekerjaan sehingga anda bisa mencoba melamar ke perusahaan kami dengan memberikan CV atau portofolio anda.

Upah yang kami tawarkan cukup kompetitif menurut dari skill pekerja. Minimal upah yang kami tawarkan adalah Rp 2.000.000 - Rp 8.500.000.

Info Loker

Perusahaan PT Mitra Utama Madani
Posisi Marketing Pembiayaan Modal Ventura Madiun
Tempat Madiun
Jenis Pekerjaan Full Time
Spesialisasi Dibutuhkan Komunikasi Pemasaran (Pemasaran & Komunikasi)
Gaji Min Rp. 2.000.000
Gaji Max Rp. 8.500.000
  • Memasarkan produk perbankan Ventura kepada calon nasabah/ nasabah. (500 juta – 3 Miliar)
  • maintenance dan mempertahankan nasabah existing
  • Melaksanakan pemasaran dan penjualan produk dana dan jasa sesuai target yang ditetapkan 
  • Melakukan cross selling untuk peningkatan portofolio dana dan jasa lainnya
  • Merencanakan kunjungan-kunjungan dan pertemuan-pertemuan dengan calon nasabah ataupun nasabah dalam rangka mendapatkan dana pihak ketiga (customer call).

    https://bit.ly/MOREVCOMadiun

Alamat Lengkap

Provinsi Jawa Timur
Kota Madiun
Map Google Map

Keuntungan Kerja

  • Gaji yang stabil dan penghasilan rutin.
  • Peluang pengembangan karir dan pelatihan.
  • Lingkungan kerja yang kolaboratif.

Lamar kerja

Perlu diingat informasi yang tertera bisa saja berubah sewaktu-waktu.

Melamar pekerjaan tidak dipungut biaya, anda harus berhati-hati saat melamar pekerjaan.

Pastikan anda mengisi form lamaran yang dituju terlebih dahulu dan menunggu HRD perusahaan menghubungi untuk interview.

Disclaimer: pastikan anda membaca deskripsi dan intruksi dari lokercepat.id agar tidak mengalami kejadian yang tidak mengenakkan saat melamar pekerjaan. Karena kami adalah situs berbagi lowongan pekerjaan dengan sumber dari internet, koran, dan TV.

Tips dari admin. Gunakan bahasa yang sopan dan promosikan diri semenarik mungkin agar HRD/Staff terkait tertarik dengan anda.

Semoga sukses mendapat pekerjaan yang diinginkan.

Intruksi Melamar Pekerjaan

  1. Buka link "Lamar Sekarang" di atas
  2. Jika belum punya akunnya, silahkan daftar terlebih dahulu, buat profile/unggah resume sesuai dengan data diri anda
  3. Jika sudah mendaftar kalian bisa langsung login
  4. Promosikan diri anda lewat form lamaran kerja yang tertara
  5. Selesai, silahkan tunggu.

Bagikan Loker ini

Deskripsi Perusahaan

PT. MITRA UTAMA MADANI handal profesional

Pada 6 Agustus 2008

PT. Mitra Utama Madani (PT. MUM) didirikan oleh Koperasi Karyawan (Kopkar) Madani dalam rangka memenuhi kebutuhan akan tenaga kerja PNM Group, dengan tujuan agar pengelolaan tenaga kerja Outsourcing lebih fokus dan optimal, tidak bercampur dengan kegiatan koperasi lainnya. Corporate Action I, PT. PNM (Persero) menunjuk PT. TVS untuk mengambil alih sebagian kepemilikan saham PT. MUM dari Koperasi Karyawan (Kopkar) Madani. Tahun 2009 – 2013 Menjadi afiliasi (anak perusahaan) dari PT. PNM Techno Ventura Syariah dan Kopkar Madani (TVS 70% saham, Kopkar Madani 30% saham).

Sejak tanggal 20 Februari 2013 sampai sekarang

Corporate Action II, PT. PNM (Persero) menunjuk PT. VC untuk mengambil alih kepemilikan saham PNM VS (yang dulu bernama PNM TVS) dan Kopkar. Hal ini dikarenakan adanya Surat Edaran (SE) Kementerian BUMN bahwa perusahaan penyediaan barang dan jasa dapat ditunjuk secara langsung oleh induk perusahaan (PT. PNM Persero) dalam pengadaan barang dan jasa tersebut jika sahamnya dimiliki 90% oleh anak perusahaannya. Untuk memenuhi SE tersebut dan mempermudah pengelolaan dalam memenuhi permintaan tenaga kerja khususnya dalam lingkungan PNM Group, maka diputuskan untuk mengambil alih kepemilikan mayoritas PNM VS menjadi mayoritas kepemilikan PT. Venture Capital (anak perusahaan dari PT. PNM Persero) sebesar 90% dan Kopkar sebesar 10%. Corporate Action II, sejak Juni 2013, PT. PNM (Persero) menunjuk PT. MUM yang sebelumnya hanya mengelola karyawan Staf (KSU, OPU, Staf Admin, Staf Keuangan, Staf Operasional) untuk mengambil alih pengelolaan karyawan Non Staf (Driver, Kurir, Office Boy, Security dan Resepsionis) dari Kopkar, dengan tujuan agar seluruh pengelolaan karyawan baik staf maupun non-staf menjadi lebih fokus.

Budaya Kerja

Menjaga Integritas

Bertindak dengan benar, Transparan, Bertanggung jawab, Dapat menjaga kerahasiaan, Etika kerja, Komitmen terhadap perusahaan.

Unggul & Profesional

Meningkatkan kualitas secara berkesinambungan serta bekerja dengan memanfaatkan keahlian secara efektif, efisien dan optimal.

Memberikan pelayanan yang terbaik

Komitmen terhadap kualitas pelayanan kepada semua Stake Holder, User serta karyawan.

Info Perusahaan

  • Industri: Perbankan/Pelayanan Keuangan
  • Ukuran Perusahaan: 1001 - 2000 pekerja
  • Waktu Proses Lamaran: 27 hari
  • Tunjangan dan Lain-lain: Asuransi kesehatan, Waktu regular, Senin - Jumat, Bisnis (contoh: Kemeja), Tunjangan Ketenagakerjaan, THR dan Asuransi kecelakaan.
Loker ini cocok untuk anda yang tinggal di provinsi: Jawa Timur