Lowongan Kerja Jambi Posisi Technical Support di Halo Robotics

Gambar Halo Robotics Posisi Technical Support (Jambi)
  • Loker diposting 4 bulan yang lalu

Telah dibuka lapangan pekerjaan dengan sistem full time untuk posisi Technical Support (Jambi) di kantor Halo Robotics untuk domisili Jambi serta sekitarnya.

Skill yang perusaahan inginkan adalah Meja Bantuan & Dukungan IT (Teknologi Informasi & Komunikasi) serta orang yang jujur, amanah, disiplin, dan bertanggung jawab.

Perusahaan kami tidak memiliki kualifikasi yang spesifik terhadap pelamar pekerjaan sehingga kamu bisa mencoba melamar ke perusahaan kami dengan memberikan CV atau portofolio anda.

Upah yang kami tawarkan cukup kompetitif tergantung dari skill karyawan. Minimal upah yang kami berikan adalah Rp 2.000.000 - Rp 8.500.000.

Info Loker

Perusahaan Halo Robotics
Posisi Technical Support
Tempat Jambi
Jenis Pekerjaan Full Time
Spesialisasi Dibutuhkan Dukungan IT (Teknologi Informasi & Komunikasi)
Gaji Min Rp. 2.000.000
Gaji Max Rp. 8.500.000

Halo Robotics is the largest commercial drone distributor and service provider in Indonesia, providing full drone solutions across every industry, including Oil and Gas, Mining, Agriculture, Power, Construction, Security and Public Safety. Halo Robotics is the exclusive distributor of DJI Enterprise, the largest drone manufacturer in the world, and represents global leaders in every category of commercial drone technology in Indonesia. 

Ideal candidates will have a strong professional character, and are enthusiastic about new challenges to build their skills and careers in a dynamic high-tech, fast-growth work environment.
 

Kualifikasi:

  1. Warga Negara Indonesia, memiliki gelar sarjana di bidang Teknik Elektro, Teknik mesin, mekatronik atau bidang yang  terkait lainnya.
  2. Pengalaman minimal 1 tahun dalam menjadi Layanan Purna Jual produk elektronik ataupun drone.
  3. Mampu menggunakan sistem layanan purna jual (CRM / ERP).
  4. Mahir menggunakan Microsoft Excel level menengah.
  5. Mampu berkomunikasi dalam Bahasa Inggris baik secara tertulis dan secara lisan dengan lancar.
  6. Memiliki fleksibilitas intelektual dan jujur, dapat menerima umpan balik positif dan negatif dengan baik; Anda adaptif untuk menyelesaikan masalah, bereksperimen, dan mempelajari hal-hal baru.
  7. Mandiri dan cepat belajar melalui observasi, introspeksi, membaca, dan berdiskusi.
  8. Bersedia untuk penempatan di Jambi
     

Tanggung Jawab:

  1. Menjalin komunikasi dengan klien, principal, vendor service melalui email, WhatsApp, telepon dan lainnya.
  2. Menerima barang service dari klien serta kroscek kembali kelengkapan isi box dan membuat tanda terima barang.
  3. Komunikasi aktif dengan pihak pabrikan untuk menentukan solusi terbaik untuk reparasi barang.
  4. Uji Fungsi dan Tes Terbang Unit Setelah Proses Repair dan service.
  5. Kordinasi dengan Team Leader, Head, Customer dan pihak-pihak terkait dalam perencanaan dan eksekusi proyek. Pelaporan harian terhadap proses proyek berjalan dan juga laporan akhir dari kegiatan proyek di lapangan.
  6. Eksekusi dan perencanaan pelatihan di lokasi site customer atau di kantor termasuk membuat dan mengembangkan materi pelatihan. 
  7. Persentase Kepuasan customer dalam proses troubleshooting Product.
  8. Membuat PRQ untuk keperluan aftersales.
  9. Membuat BAST (berita acara serah terima barang) dan surat lainnya.
  10. Merapikan dokumen terkait aftersales dan mendokumentasikan barang.
  11. Melakukan penagihan Purchase Order (PO) ke bagian keuangan.
  12. Wajib mempertahankan kinerja professional dan pengetahuan secara teknis untuk produk-produk yang dijual perusahaan dan memiliki pengetahuan penuh tentang produk-produk Halo Robotics.
  13. Organisasi dan perawatan aset-aset Perusahaan yang termasuk diantaranya teknologi drone dan sensor milik Perusahaan sesuai dengan Maintenance Guideline milik Perusahaan.
  14. Melaksanakan kegiatan yang mendukung pencapaian Target Penjualan Tahunan.
  15. Melakukan perjalanan dinas ke lokasi Klien kunci jika dibutuhkan oleh Perusahaan dan Klien.
  16. Membantu dalam kegiatan/tugas lainnya dalam bidang layanan purna jual dan relasi pelanggan  yang dibutuhkan oleh Perusahaan.

Alamat Lengkap

Provinsi Jambi
Map Google Map

Keuntungan Kerja

  • Peluang untuk membangun pengalaman kerja.
  • Hubungan sosial dan jaringan profesional yang berkembang.
  • Akses ke sumber daya dan fasilitas perusahaan.

Lamar kerja

Perlu diingat informasi yang tertera bisa saja berubah sewaktu-waktu.

Melamar pekerjaan tidak dipungut biaya, anda harus berhati-hati saat melamar pekerjaan.

Pastikan anda mengisi form lamaran yang dituju terlebih dahulu dan menunggu HRD perusahaan menghubungi untuk interview.

Disclaimer: pastikan anda membaca deskripsi dan intruksi dari lokercepat.id agar tidak mengalami kejadian yang tidak mengenakkan saat melamar pekerjaan. Karena kami adalah situs berbagi lowongan pekerjaan dengan sumber dari internet, koran, dan TV.

Tips dari admin. Gunakan bahasa yang sopan dan promosikan diri semenarik mungkin agar HRD/Staff terkait tertarik dengan anda.

Semoga sukses mendapat pekerjaan yang diinginkan.

Intruksi Melamar Pekerjaan

  1. Buka link "Lamar Sekarang" di atas
  2. Jika belum punya akunnya, silahkan daftar terlebih dahulu, buat profile/unggah resume sesuai dengan data diri anda
  3. Jika sudah mendaftar kalian bisa langsung login
  4. Promosikan diri anda lewat form lamaran kerja yang tertara
  5. Selesai, silahkan tunggu.

Bagikan Loker ini

Deskripsi Perusahaan

Halo Robotics adalah distributor dan penyedia jasa terbesar untuk teknologi drone profesional di Indonesia. Kami berkomitmen penuh untuk menyediakan solusi drone lengkap di semua bidang industri diantaranya Pertambangan, Minyak & Gas, Kelistrikan, Pertanian, Konstruksi, Keamanan, dan Pelayanan Publik. Halo Robotics bekerja sama dengan DJI Enterprise, pabrik drone terbesar di dunia, sebagai Gold level distributor dan Service Center resmi di Indonesia, dan mewakilkan para pemimpin pasar di dunia pada setiap kategori teknologi drone profesional di Indonesia.

Info Perusahaan

  • Industri: Retail/Merchandise
  • Ukuran Perusahaan: 1- 50 pekerja
  • Waktu Proses Lamaran: 10 hari
  • Tunjangan dan Lain-lain: Tip, Asuransi kesehatan, Parkir, Waktu regular, Senin - Jumat, Bisnis (contoh: Kemeja), Free Income Tax
  • Lokasi: Pondok Pinang Center
Loker ini cocok untuk anda yang tinggal di provinsi: Jambi