Lowongan Kerja Tangerang Posisi Supervisor Tax Consultant di KAP Heliantono & Rekan

Gambar KAP Heliantono & Rekan Posisi Supervisor Tax Consultant
  • Loker diposting 1 tahun yang lalu

Kami merilis lowongan pekerjaan dengan sistem full time untuk posisi Supervisor Tax Consultant di tempat usaha KAP Heliantono & Rekan untuk domisili Tangerang dan sekitarnya.

Pengalaman yang usaha kami inginkan adalah Akuntansi / Keuangan & Audit & Pajak serta orang yang jujur dan disiplin.

Adapun syarat yang kami butuhkan ialah setidaknya Sertifikat Professional, D3 (Diploma), D4 (Diploma), Sarjana (S1), Diploma Pascasarjana, Gelar Professional & Magister (S2). Sesuai dari ketetapan yang usaha kami berikan.

Upah yang perusahaan tawarkan cukup kompetitif menurut dari skill karyawan. Minimal upah yang kami berikan adalah Rp 8.500.000 - Rp 12.000.000.

Info Loker

Perusahaan KAP Heliantono & Rekan
Posisi Supervisor Tax Consultant
Tempat Tangerang
Tingkatan Kerja Supervisor/Koordinator
Kualifikasi D3 (Diploma), D4 (Diploma), Diploma Pascasarjana, Gelar Professional, Magister (S2), Sarjana (S1), Sertifikat Professional
Jenis Pekerjaan Full Time
Spesialisasi Dibutuhkan Akuntansi / Keuangan, Audit & Pajak
Gaji Min Rp. 8.500.000
Gaji Max Rp. 12.000.000
Deskripsi pekerjaan:

  • Melakukan supervisi pekerjaan kepada Senior Staff dan Junior Staff.
  • Melakukan review terhadap pekerjaan Senior Staff dan Junior Staff.
  • Melakukan pelaporan pekerjaan ke atasan

Persyaratan:

  • Lulus dari Universitas terkemuka dengan IPK minimal 3.0, S1 jurusan Perpajakan/ Akuntansi/ Keuangan/ Manajemen/ Hukum dengan pengetahuan Perpajakan tambahan (Brevet A-B, C).
  • Memiliki pengalaman kerja yang relevan sebagai konsultan pajak di Kantor Konsultan Pajak atau Kantor Akuntan Publik minimal 4 tahun.
  • Memiliki Sertifikasi Profesi USKP / BKP lebih diutamakan.
  • Pengetahuan yang kuat dan pemahaman yang baik tentang Hukum Perpajakan, Ketentuan Umum dan Tata Cara Perpajakan/ KUP & Transfer Pricing Documentation.
  • Memiliki pengalaman kerja menangani Perkara Perpajakan (Sengketa & Litigasi Pajak, Pemeriksaan Pajak, Keberatan Pajak, Banding Pajak di Pengadilan Pajak).
  • Memiliki pengalaman dalam menangani Transfer Pricing Documentation.
  • Memiliki kemampuan berkomunikasi dengan baik dan mampu menjalin hubungan kerjasama yang baik dalam internal dan eksternal.
  • Bersedia melakukan perjalanan ke luar kota, bekerja lembur dan komitmen dengan deadline.
  • Orientasi pada detail dan bekerja efektif.
  • Kemampuan bahasa Inggris yang baik secara lisan maupun tertulis.
  • Mampu menyusun laporan keuangan fiskal dan komersial.
  • Mampu melakukan pelaporan pajak online seperti e-Faktur, e-Bukti Potong, e-SPT dan lain-lain.
  • Mampu membuat rekonsiliasi dan penyetaraan untuk keperluan perpajakan seperti rekonsiliasi PPN, rekonsiliasi gaji, dan lain-lain.
  • Mampu berkoordinasi, melakukan supervisi dan memimpin tim dalam setiap pekerjaan.
  • Mampu melakukan identifikasi & mitigasi risiko pajak atas transaksi.

Alamat Lengkap

Provinsi Banten
Kota Tangerang
Alamat -
Map Google Map

Keuntungan Kerja

  • BPJS Kesehatan, BPJS Ketenagakerjaan & Health Insurance
  • Regular Hours, Monday - Friday, Business (e.g Shirts

Lamar kerja

Perlu diingat informasi yang tertera bisa saja berubah sewaktu-waktu.

Melamar pekerjaan tidak dipungut biaya, anda harus berhati-hati saat melamar pekerjaan.

Pastikan anda mengisi form lamaran yang dituju terlebih dahulu dan menunggu HRD perusahaan menghubungi untuk interview.

Disclaimer: pastikan anda membaca deskripsi dan intruksi dari lokercepat.id agar tidak mengalami kejadian yang tidak mengenakkan saat melamar pekerjaan. Karena kami adalah situs berbagi lowongan pekerjaan dengan sumber dari internet, koran, dan TV.

Tips dari admin. Gunakan bahasa yang sopan dan promosikan diri semenarik mungkin agar HRD/Staff terkait tertarik dengan anda.

Semoga sukses mendapat pekerjaan yang diinginkan.

Intruksi Melamar Pekerjaan

  1. Buka link "Lamar Sekarang" di atas
  2. Jika belum punya akunnya, silahkan daftar terlebih dahulu, buat profile/unggah resume sesuai dengan data diri anda
  3. Jika sudah mendaftar kalian bisa langsung login
  4. Promosikan diri anda lewat form lamaran kerja yang tertara
  5. Selesai, silahkan tunggu.

Bagikan Loker ini

Deskripsi Perusahaan

KAP Heliantono dan Rekan didirikan pada tanggal 11 Juli 1996, terdiri dari para profesional terpilih dan bergerak dalam bidang jasa asurans, akuntansi, perpajakan, jasa keuangan, dan jasa manajemen.

Sejak tanggal 3 Mei 2001, KAP Heliantono dan Rekan telah memperbaharui lisensi usaha dari Menteri Keuangan Republik Indonesia dan telah berafiliasi dengan Badan Akuntan Publik Britania, Parker Russell International.

Pada tanggal 26 April 2006, KAP Heliantono dan Rekan telah memiliki cabang di Bandung, Jawa Barat dan pada tanggal 12 Desember 2012 di Semarang, Jawa Tengah serta tahun 2013 telah memiliki cabang di Surabaya dan Sidoarjo, Jawa Timur.

Sumber daya: 40 partner, 28 Manager, 62 Senior, 174 junior, dan 39 supporting

Visi

Menjadi Kantor Akuntan Publik teladan di Indonesia

Misi

Memberikan manfaat sebesar-besarnya bagi pemangku kepentingan, dengan memberikan jasa berkualitas dengan memperhatikan standar

Nilai Inti

Jujur | Ahli | Peduli

Info Perusahaan

  • Industri: Akunting / Audit / Layanan Pajak
  • Ukuran Perusahaan: 51 - 200 pekerja
  • Waktu Proses Lamaran: 22 hari
  • Tunjangan dan Lain-lain: Tip, Waktu regular, Senin - Jumat, Bisnis (contoh: Kemeja), BPJS
Loker ini cocok untuk anda yang tinggal di provinsi: Banten