Lowongan Kerja Posisi Store And Branch Manager di Merobi Artha Putera

Gambar Merobi Artha Putera Posisi STORE AND BRANCH MANAGER
  • Loker diposting 1 tahun yang lalu

Dibutuhkan!! lapangan pekerjaan dengan sistem full time untuk posisi STORE AND BRANCH MANAGER di perusahaan Merobi Artha Putera untuk daerah Bandung, Bekasi, & Tangerang atau sekitarnya.

Skill yang usaha kami butuhkan ialah Penjualan / Pemasaran & Penjualan - Korporasi serta orang yang jujur dan disiplin.

Selain itu untuk kualifikasi yang perusahaan butuhkan adalah setidaknya Sarjana (S1). Yang merupakan peraturan yang usaha kami berikan.

Gaji yang kami tawarkan cukup kompetitif tergantung dari kemampuan karyawan. Minimum upah yang kami tawarkan adalah Rp 1.800.000 - Rp 5.500.000.

Info Loker

Perusahaan Merobi Artha Putera
Posisi Store And Branch Manager
Tempat Bandung, Bekasi, Tangerang
Tingkatan Kerja Manajer/Asisten Manajer
Kualifikasi Sarjana (S1)
Jenis Pekerjaan Full Time
Spesialisasi Dibutuhkan Penjualan - Korporasi, Penjualan / Pemasaran
Gaji Min Rp. 1.800.000
Gaji Max Rp. 5.500.000

Kualifikasi :

  • Pendidikan Minimal S1 Sederajat
  • Wajib memiliki pengalaman minimal 5 tahun sebagai Store Manager / Branch Manager di Retail Industry
  • Mengenal Produk Building Material
  • Memiliki Kreatifitas dan ide inovasi yang tinggi untuk mendukung strategy penjualan di cabangnya
  • Memiliki kemampuan dalam mengoperasikan komputer dan Ms.Office, diutamakan memiliki kemampuan tinggi dalam pengolahan data untuk pencapaian target
  • Memiliki kemampuan interpersonal, management skill, dan leadership yang baik
  • BERSEDIA DITEMPATKAN DI AREA BEKASI, BANDUNG, TANGERANG

Benefit :

  1. Salary
  2. Bonus

Tanggung Jawab Pekerjaan :

  • Mengembangkan Penjualan Cabang
  • Bertanggung Jawab pada Operasional Cabang
  • Membentuk team kerja cabang
  • Berorientasi pada target
  • Disiplin dalam memberikan bimbingan dan Memimpin tim sales dalam rangka mencapai target penjualan

Alamat Lengkap

Provinsi Jawa Barat
Kota Bandung
Alamat Merobi Outlet Bandung, Jl. Taman Kopo Indah 2 No.73, Rahayu, Kec. Margaasih, Kabupaten Bandung, Jawa Barat 40218
Map Google Map
Provinsi Jawa Barat
Kota Bekasi
Alamat M5G8+6WM PT Merobi Arthaputera, Jl. Irigasi Bangkuang, Cibatu, Cikarang Sel., Kabupaten Bekasi, Jawa Barat 17530
Map Google Map
Provinsi Banten
Kota Tangerang
Map Google Map

Keuntungan Kerja

  • Bonus

Lamar kerja

Perlu diingat informasi yang tertera bisa saja berubah sewaktu-waktu.

Melamar pekerjaan tidak dipungut biaya, anda harus berhati-hati saat melamar pekerjaan.

Pastikan anda mengisi form lamaran yang dituju terlebih dahulu dan menunggu HRD perusahaan menghubungi untuk interview.

Disclaimer: pastikan anda membaca deskripsi dan intruksi dari lokercepat.id agar tidak mengalami kejadian yang tidak mengenakkan saat melamar pekerjaan. Karena kami adalah situs berbagi lowongan pekerjaan dengan sumber dari internet, koran, dan TV.

Tips dari admin. Gunakan bahasa yang sopan dan promosikan diri semenarik mungkin agar HRD/Staff terkait tertarik dengan anda.

Semoga sukses mendapat pekerjaan yang diinginkan.

Intruksi Melamar Pekerjaan

  1. Buka link "Lamar Sekarang" di atas
  2. Jika belum punya akunnya, silahkan daftar terlebih dahulu, buat profile/unggah resume sesuai dengan data diri anda
  3. Jika sudah mendaftar kalian bisa langsung login
  4. Promosikan diri anda lewat form lamaran kerja yang tertara
  5. Selesai, silahkan tunggu.

Bagikan Loker ini

Deskripsi Perusahaan

Company Profile

PT Merobi Artha Putera adalah perusahaan yang bergerak di bidang spesialist Ceiling and Partition Produk yang mempunyai visi untuk menjadi produsen bahan bangunan yang inovatif, berkualitas dan terjangkau bagi negeri yang berdiri sejak tahun 1993.

PT. Merobi Artha Putera telah menjadi salah satu perusahaan Pertition Produk yang sudah terverifikasi SNI dengan beberapa cabang outlet yang tersebar di pulau Jawa. Dengan Kualitas produk yang konsisten, pelayanan yang optimal dan harga yang kompetitif.

PT. Merobi Artha Putera berdedikasi untuk menjaga kepuasan pelanggan kami di seluruh Indonesia.

Dengan itu, kami mengajak Anda yang berkompeten untuk bergabung dengan team kami.

Info Perusahaan

  • Industri: Manufaktur/Produksi
  • Ukuran Perusahaan: 51 - 200 pekerja
  • Tunjangan dan Lain-lain: Tip, Bisnis (contoh: Kemeja), Gaji bulanan, BPJS, Bonus/Komisi, Jenjang Karir, Waktu reguler, Senin - Jumat & Sabtu
Loker ini cocok untuk anda yang tinggal di provinsi: Banten, Jawa Barat

Rekomendasi Loker di Bandung

Mitra10 Tent Avenue – Kota Bandung

11 jam yang lalu
  • Gaji: Rp. 2.000.000 - 8.500.000
  • Posisi: Sales Advisor
  • Kota: Bandung, Jawa Barat
Gambar Indo Cell Posisi Penjaga Toko

Indo Cell

12 jam yang lalu
  • Gaji: Rp. 2.000.000 - 8.500.000
  • Posisi: Penjaga Toko
  • Kota: Bandung, Jawa Barat

Bandung Coffee House

12 jam yang lalu
  • Gaji: Rp. 2.000.000 - 8.500.000
  • Posisi: Barista
  • Kota: Bandung, Jawa Barat

Winata Jewelry

17 jam yang lalu
  • Gaji: Rp. 2.000.000 - 8.500.000
  • Posisi: Sales And Marketing Staff
  • Kota: Bandung, Jawa Barat

NoonaJeans1

18 jam yang lalu
  • Gaji: Rp. 2.000.000 - 8.500.000
  • Posisi: Live Stream Host / Hostess
  • Kota: Bandung, Jawa Barat
Gambar J&T Cargo TKI 3 Posisi Kurir Delivery

J&T Cargo TKI 3

20 jam yang lalu
  • Gaji: Rp. 2.000.000 - 8.500.000
  • Posisi: Kurir Delivery
  • Kota: Bandung, Jawa Barat
Gambar PT Bank DBS Indonesia Posisi Field Sales Executive

PT Bank DBS Indonesia

20 jam yang lalu
  • Gaji: Rp. 2.000.000 - 8.500.000
  • Posisi: Field Sales Executive
  • Kota: Bandung, Jawa Barat
Gambar CV Marka Berkat Sejahtera Abadi Posisi Beauty Therapist

CV Marka Berkat Sejahtera Abadi

21 jam yang lalu
  • Gaji: Rp. 2.000.000 - 8.500.000
  • Posisi: Beauty Therapist
  • Kota: Bandung, Jawa Barat

Rekomendasi Loker di Bekasi

Astrido Daihatsu Cikarang

11 jam yang lalu
  • Gaji: Rp. 2.000.000 - 8.500.000
  • Posisi: Sales And Marketing Executive
  • Kota: Bekasi, Jawa Barat
Gambar PT Kinarya Adika Askari Posisi Office Boy (OB)

PT Kinarya Adika Askari

15 jam yang lalu
  • Gaji: Rp. 2.000.000 - 8.500.000
  • Posisi: Office Boy
  • Kota: Bekasi, Jawa Barat

Koffie Fictie

19 jam yang lalu
  • Gaji: Rp. 2.000.000 - 8.500.000
  • Posisi: Barista Kopi
  • Kota: Bekasi, Jawa Barat

GOODTRY Steak & Burger – Bekasi Utara

1 hari yang lalu
  • Gaji: Rp. 2.000.000 - 8.500.000
  • Posisi: Outlet Crew
  • Kota: Bekasi, Jawa Barat

Castil Barbershop

1 hari yang lalu
  • Gaji: Rp. 2.000.000 - 8.500.000
  • Posisi: Kapster
  • Kota: Bekasi, Jawa Barat

Folikel Barbershop – Bekasi Selatan

2 hari yang lalu
  • Gaji: Rp. 2.000.000 - 8.500.000
  • Posisi: Junior Hairstylist
  • Kota: Bekasi, Jawa Barat
Gambar JM Mobilindo Posisi Sales Counter

JM Mobilindo

2 hari yang lalu
  • Gaji: Rp. 2.000.000 - 8.500.000
  • Posisi: Sales Counter
  • Kota: Bekasi, Jawa Barat

CoffeeInn

2 hari yang lalu
  • Gaji: Rp. 2.000.000 - 8.500.000
  • Posisi: Kitchen Crew
  • Kota: Bekasi, Jawa Barat

Rekomendasi Loker di Tangerang

Gambar PT. Pilar Niaga Makmur Posisi Staff Finance Accounting & Tax

PT. Pilar Niaga Makmur

16 jam yang lalu
  • Gaji: Rp. 2.000.000 - 8.500.000
  • Posisi: Staff Finance, Accounting & Tax
  • Kota: Banten, Tangerang
Gambar PT Caraka Prakasa Teknik Posisi Teknisi Electrical ( Genset )

PT Caraka Prakasa Teknik

18 jam yang lalu
  • Gaji: Rp. 5.075.000 - 6.075.000
  • Posisi: Teknisi Electrical
  • Kota: Banten, Tangerang
Gambar PT.Altaf Digdaya Indonesia Posisi Community Specialist

PT.Altaf Digdaya Indonesia

20 jam yang lalu
  • Gaji: Rp. 2.000.000 - 8.500.000
  • Posisi: Community Specialist
  • Kota: Banten, Tangerang
Gambar PT Hema Medhajaya Posisi Product Development Engineering Manager (Furniture)

PT Hema Medhajaya

21 jam yang lalu
  • Gaji: Rp. 2.000.000 - 8.500.000
  • Posisi: Product Development Engineering Manager
  • Kota: Banten, Tangerang
Gambar PT Dwijaya Karya Posisi Quantity Surveyor

PT Dwijaya Karya

22 jam yang lalu
  • Gaji: Rp. 2.000.000 - 8.500.000
  • Posisi: Quantity Surveyor
  • Kota: Banten, Tangerang
Gambar PT Carlcare Service Ila Posisi Factory Engineer (Mandarin speaker) - Transsion Indonesia

PT Carlcare Service Ila

23 jam yang lalu
  • Gaji: Rp. 2.000.000 - 8.500.000
  • Posisi: Factory Engineer - Transsion Indonesia
  • Kota: Banten, Tangerang
Gambar PT Carlcare Service Ila Posisi MT Engineering (Mandarin Speaker) - Transsion Indonesia

PT Carlcare Service Ila

23 jam yang lalu
  • Gaji: Rp. 2.000.000 - 8.500.000
  • Posisi: Mt Engineering - Transsion Indonesia
  • Kota: Banten, Tangerang
Gambar PT Pakuan Tbk. Posisi Finance Intern (Placement Alam Sutera)

PT Pakuan Tbk.

23 jam yang lalu
  • Gaji: Rp. 2.000.000 - 8.500.000
  • Posisi: Finance Intern
  • Kota: Banten, Tangerang