Lowongan Kerja Posisi Station Manager/manager Stasiun di Yayasan Sungai Watch Indonesia
- Loker diposting 1 tahun yang lalu
Perusahaan kami merilis lapangan pekerjaan dengan sistem full time untuk posisi STATION MANAGER/MANAGER STASIUN di kantor Yayasan Sungai Watch Indonesia untuk kota/kab Bali & Banyuwangi atau sekitarnya.
Skill yang perusahaan kami butuhkan adalah Lainnya & Lainnya/Kategori tidak tersedia serta orang yang mampu bekerja dengan tekun.
Kami memberikan syarat yang perusahaan kami inginkan ialah minimal SMA, SMU/SMK/STM, Sertifikat Professional, D3 (Diploma), D4 (Diploma), & Sarjana (S1). Menurut dari peraturan yang usaha kami berikan.
Gaji yang perusahaan tawarkan cukup kompetitif tergantung dari pengalaman karyawan. Minimal upah yang kami tawarkan adalah Rp 1.800.000 - Rp 5.500.000.
Info Loker
Perusahaan | Yayasan Sungai Watch Indonesia |
Posisi | Station Manager/manager Stasiun |
Tempat | Banyuwangi |
Tingkatan Kerja | Manajer/Asisten Manajer |
Kualifikasi | D3 (Diploma), D4 (Diploma), Sarjana (S1), Sertifikat Professional, SMA, SMU/SMK/STM |
Jenis Pekerjaan | Full Time |
Spesialisasi Dibutuhkan | Lainnya, Lainnya/Kategori tidak tersedia |
Gaji Min | Rp. 1.800.000 |
Gaji Max | Rp. 5.500.000 |
STATION MANAGER
MANAGER STASIUN
All qualified applicants will receive consideration for employment.
Semua pelamar yang memenuhi syarat akan mendapatkan pertimbangan untuk posisi pekerjaan.
About the Organization
Sungai Watch is an environmental organization on a mission to stop plastic from going into the ocean. We aim to protect and restore Indonesia’s rivers by developing and designing simple technologies to stop the flow of plastic pollution from going into the ocean. We believe that river barriers are the quickest and most cost effective way to eradicate plastic pollution by activating communities on land and giving them a sense of pride and ownership over keeping rivers clean in the future. Once collected, we process the waste that we collect in-house and we conduct waste and brand auditing (the type of plastic we collect and the brands manufacturing the plastic). We aim to address both the root causes and the symptoms of plastic pollution. Since October 2020, we have installed 180 barriers in Bali and Java and we have collected over 1.3 million kg of plastic. We are serious about helping Indonesia in its fight against plastic pollution.
Tentang Organisasi
Sungai Watch adalah organisasi lingkungan yang memiliki misi menghentikan plastik masuk ke laut. Kami bertujuan untuk melindungi dan memulihkan sungai-sungai di Indonesia dengan mengembangkan dan merancang teknologi sederhana untuk menghentikan aliran polusi plastik ke laut. Kami percaya bahwa penghalang sungai adalah cara tercepat dan paling hemat untuk memberantas polusi plastik dengan mengaktifkan komunitas di Indonesia dan memberikan mereka rasa bangga dan kepemilikan untuk menjaga kebersihan sungai di masa yang akan datang. Setelah terkumpul, kami memproses sampah yang kami kumpulkan sendiri dan kami melakukan audit sampah dan merek (jenis plastik yang kami kumpulkan dan merek yang memproduksi plastik tersebut). Kami bertujuan untuk mengatasi akar penyebab dan tanda tanda polusi plastik. Sejak Oktober 2020, kami telah memasang 180 penghalang di Bali dan Jawa dan kami telah mengumpulkan lebih dari 1,3 juta kg plastik. Kami serius membantu Indonesia melawan polusi plastik.
About the Role
As a Station Manager you will ensure the highest standards of working environmental safety and operational excellence by effectively managing the day-to-day operations of the station, and maintaining cost management within the Sungai Watch. You’ll have 1 direct report and up to 4 indirect reports
Tentang Tugas
Sebagai Manajer Stasiun, anda akan memastikan standar tertinggi untuk keselamatan lingkungan kerja dan operasional dengan mengelola kegiatan operasional stasiun sehari-hari secara efektif, juga dengan mengelola manajemen keuangan di Sungai Watch. Anda akan memiliki 1 atasan langsung dan hingga 4 atasan tidak langsung
Essential Duties and Responsibilities
To perform this job successfully, an individual must be able to perform each essential duty satisfactorily. Other minor duties may be assigned.
- Ensures smooth operation of the station, including: the team, system, workflow and target.
- Leads, manage and evaluate the most effective way of clean up, trash barrier location and operations.
- Minimises handling and operational costs.
- Continually works to exceed the target.
- Regularly proposes means of operational improvement.
- Acts as a liaison for community and local government relationships.
- Complies with and ensures adherence to Sungai Watch Mission, vision, SOP’s standards and regulations to encourage safe and efficient operations.
- Submits reasonable budget information and analyses data versus year-to-date data and prior year budget.
- Assists in creating a positive team-oriented environment through employee development and motivation.
- Ensures the cleanliness and maintenance of the physical property of the Sungai Watch station through inspections and preventive maintenance programs with supervisors/employees.
- Overseeing personnel needs of the Sungai Watch team including selecting, coaching, and training employees and evaluating employee performance.
- Provides input into termination, compensation, and promotion decisions.
- Conducts and/or attends and contributes to periodic weekly meetings.
- Manages the process of sorted trash sales to local Agregator.
- Updates and submits required reports in a timely manner.
Tugas dan Tanggung Jawab Utama
Untuk melakukan pekerjaan ini dengan sukses, seseorang harus mampu melakukan setiap tugas penting dengan sangat baik. Tugas kecil lainnya dapat ditambahkan kedalam tugas utama.
- Memastikan kelancaran pengoperasian stasiun, termasuk: tim, sistem, alur kerja, dan target.
- Memimpin, mengelola, dan mengevaluasi cara pembersihan, lokasi penghalang sampah, dan operasional yang paling efektif.
- Meminimalkan penanganan dan keuangan terkait operasional.
- Terus bekerja melebihi target.
- Secara teratur mengusulkan sarana perbaikan operasional.
- Bertindak sebagai penghubung Antara hubungan masyarakat dan pemerintah daerah.
- Mematuhi dan memastikan kepatuhan terhadap Misi Sungai Watch, visi, standar SOP dan peraturan untuk mendorong kegiatan kerja yang aman dan efisien.
- Mengirimkan informasi anggaran yang masuk akal dan menganalisis data dibandingkan data tahun berjalan dan anggaran tahun sebelumnya.
- Membantu dalam menciptakan lingkungan berorientasi tim yang positif melalui pengembangan dan motivasi karyawan.
- Memastikan kebersihan dan pemeliharaan properti fisik stasiun Sungai Watch melalui inspeksi dan program pemeliharaan pencegahan dengan timbpengawas / karyawan.
- Mengawasi kebutuhan anggota tim Sungai Watch termasuk memilih, melatih, dan melatih karyawan serta mengevaluasi kinerja karyawan. Memberikan masukan untuk keputusan pemutusan hubungan kerja, kompensasi, dan promosi.
- Melakukan dan/atau menghadiri dan berkontribusi pada pertemuan mingguan berkala.
- Mengelola proses penjualan sampah yang telah disortir ke Agregator lokal.
- Memperbarui dan mengirimkan laporan yang diperlukan secara tepat waktu.
What does it take to be a Station Manager?
The requirements listed below are representative of the qualifications necessary to perform the job. Education and Experience
- Education: Diploma or Bachelor’s Degree (accredited), or in lieu of degree, High School Diploma (accredited) and 4 years of relevant work experience.
- Experience: 4 years of relevant work experience (in addition to education requirement).
- Experience in Managing 10-15 team member
Apa yang dibutuhkan untuk menjadi Manajer Stasiun?
Persyaratan yang tercantum di bawah ini mewakili kualifikasi yang diperlukan untuk melakukan pekerjaan ini. Pendidikan dan Pengalaman
- Pendidikan: Diploma atau Sarjana (terakreditasi), atau sebagai pengganti gelar, Diploma Sekolah Menengah Atas (terakreditasi) dan 4 tahun pengalaman kerja yang relevan
- Pengalaman: 4 tahun pengalaman kerja yang relevan (selain persyaratan pendidikan).
- Pengalaman dalam Mengelola 10-15 anggota tim
Work Environment Listed below are key points regarding environmental demands and work environment of the job.
Normal setting for this job is: office and field setting.
Lingkungan kerja Di bawah ini adalah poin-poin penting mengenai tuntutan lingkungan kerja dari pekerjaan ini.
Lingkungan normal untuk pekerjaan ini adalah: kantor dan lapangan.
About our Benefits At Sungai Watch
Each eligible salaried employee receives a competitive total compensation package including:
- Government health insurance scheme
- Government employment insurance scheme
- Bonus on Target
Tentang keuntungan bekerja dengan kami Di Sungai Watch
Setiap karyawan berhak menerima gaji dan paket kompensasi total yang kompetitif termasuk:
- Skema asuransi kesehatan pemerintah.
- Skema asuransi ketenagakerjaan pemerintah.
- Bonus Sesuai Target.
Alamat Lengkap
Provinsi | Bali |
Alamat | 94HR+XH2 SUNGAI WATCH, Jl. Raya Tumbakbayuh - Pererenan, Tumbak Bayuh, Kec. Mengwi, Kabupaten Badung, Bali 80351 |
Map | Google Map |
Provinsi | Jawa Timur |
Kota | Banyuwangi |
Map | Google Map |
Keuntungan Kerja
- Mendapat pengalaman kerja
- Bonus jika lembur
- Diajari terlebih dahulu
Lamar kerja
Perlu diingat informasi yang tertera bisa saja berubah sewaktu-waktu.
Melamar pekerjaan tidak dipungut biaya, anda harus berhati-hati saat melamar pekerjaan.
Pastikan anda mengisi form lamaran yang dituju terlebih dahulu dan menunggu HRD perusahaan menghubungi untuk interview.
Disclaimer: pastikan anda membaca deskripsi dan intruksi dari lokercepat.id agar tidak mengalami kejadian yang tidak mengenakkan saat melamar pekerjaan. Karena kami adalah situs berbagi lowongan pekerjaan dengan sumber dari internet, koran, dan TV.
Tips dari admin. Gunakan bahasa yang sopan dan promosikan diri semenarik mungkin agar HRD/Staff terkait tertarik dengan anda.
Semoga sukses mendapat pekerjaan yang diinginkan.
Intruksi Melamar Pekerjaan
- Buka link "Lamar Sekarang" di atas
- Jika belum punya akunnya, silahkan daftar terlebih dahulu, buat profile/unggah resume sesuai dengan data diri anda
- Jika sudah mendaftar kalian bisa langsung login
- Promosikan diri anda lewat form lamaran kerja yang tertara
- Selesai, silahkan tunggu.
Deskripsi Perusahaan
Dengan berkembang pesatnya dunia bisnis, kami mengundang individu – individu yang berkualitas untuk dapat bergabung dan maju bersama perusahaan kami.
Kami tidak pemah memungut biaya apapun dalam proses rekrutmen. Kami tidak pernah bekerja sama dengan travel agent / biro perjalanan tertentu dalam proses rekrutmen.
Apabila Anda diminta untuk membayar sejumlah uang dalam bentuk pembayaran tiket pesawat dan hotel atau akomodasi lainnya agar diabaikan. Jangan memberikan data pribadi atau data keuangan Anda kepada siapapun. Jika membutuhkan klarifikasi lebih lanjut dapat langsung menghubungi kami
Info Perusahaan
- Industri: Organisasi Nirlaba/Pelayanan Sosial/LSM
- Ukuran Perusahaan: 51 - 200 pekerja
Tag Pengelompokan Loker Ini:
- Loker di 2023
- Loker di Banyuwangi 2023
- Loker Full Time di 2023
- Loker Full Time di Banyuwangi 2023
- Loker Posisi Station Manager/manager Stasiun
- Loker Untuk D3 (Diploma) 2023
- Loker Untuk D4 (Diploma) 2023
- Loker Untuk Sarjana (S1) 2023
- Loker Untuk Sertifikat Professional 2023
- Loker Untuk SMA 2023
- Loker Untuk SMU/SMK/STM 2023