Lowongan Kerja Jakarta Raya Posisi Sales Executive di PT.ARTHATAMA ADHIPRIMA PERSADA

Gambar PT.ARTHATAMA ADHIPRIMA PERSADA Posisi SALES EXECUTIVE
  • Loker diposting 1 tahun yang lalu

Telah rilis loker dengan sistem full time untuk posisi SALES EXECUTIVE di tempat usaha PT.ARTHATAMA ADHIPRIMA PERSADA untuk domisili Jakarta Raya dan sekitarnya.

Pengalaman yang PT kami inginkan ialah Penjualan / Pemasaran & Penjualan Ritel serta orang yang jujur, amanah, disiplin, dan bertanggung jawab.

Perusahaan kami tidak memiliki persyaratan minimal pendidikan/sertifikasi yang tersendiri terhadap calon pelamar sehingga kamu bisa mencoba melamar ke perusahaan ini dengan memberikan CV atau portofolio anda.

Gaji yang perusahaan ini tawarkan cukup kompetitif tergantung dari pengalaman pekerja. Minimum upah yang kami berikan adalah Rp 5.000.000 - Rp 7.500.000.

Info Loker

Perusahaan PT.ARTHATAMA ADHIPRIMA PERSADA
Posisi Sales Executive
Tempat Jakarta Raya
Tingkatan Kerja Pegawai (non-manajemen & non-supervisor)
Kualifikasi Tidak terspesifikasi
Jenis Pekerjaan Full Time
Spesialisasi Dibutuhkan Penjualan / Pemasaran, Penjualan Ritel
Gaji Min Rp. 5.000.000
Gaji Max Rp. 7.500.000

Keuntungan

  • Career Path
  • Bonus & medical claim

Deskripsi Pekerjaan

Melakukan koordinasi, perencanaan kerja, pembangunan strategy, penyiapan produk, penyusunan sasaran market dan promosi. Pelaksana pengaturan dan kontrol team Sales Cabang untuk mencapai tujuan penjualan dan target revenue yang diberikan oleh perusahaan secara efektif dan efisien serta pelaporan seluruh hal diatas kepada Branch Manager dan kantor pusat dalam setiap waktunya.

Kualifikasi :

  • Usia maksimal 35 tahun
  • Pendidikan minimal SMU/SMK
  • Pengalaman minimal 2 tahun dibidang yang sama
  • Memiliki kemampuan komunikasi untuk presentasi dengan semangat kerja yang tinggi.
  • Memiliki pengetahuan tentang Teknologi Internet (ISP)
  • Menguasai pengetahuan terkait produk Internet, Komputer, Telekomunikasi dan Teknologi-IT terkait dalam bidangnya serta perkembangannya terkini.Terbiasa menggunakan Ms. Office (Word & Excel)
  • Berlokasi di daerah Jakarta

Tugas dan tanggung jawab:

  • Melakukan penetrasi terhadap target area penjualan
  • Melakukan promosi produk dan memberikan solusi yang diperlukan terhadap target penjualan
  • Melakukan koordinasi kepada team Sales untuk dapat mencapai target penjualan yang diberikan perusahaan

Alamat Lengkap

Provinsi Jawa Barat
Kota Jakarta Raya
Alamat PT Arthatama Adhiprima Persada (Indocyber), Rukan Citi Square Busineess Park, 10, RT.10/RW.1, Kalideres, Kec. Kalideres, Kota Jakarta Barat, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 11840
Map Google Map

Keuntungan Kerja

  • Perusahaan yang Berkembang baik untuk Karir
  • High INSENTIF

Lamar kerja

Perlu diingat informasi yang tertera bisa saja berubah sewaktu-waktu.

Melamar pekerjaan tidak dipungut biaya, anda harus berhati-hati saat melamar pekerjaan.

Pastikan anda mengisi form lamaran yang dituju terlebih dahulu dan menunggu HRD perusahaan menghubungi untuk interview.

Disclaimer: pastikan anda membaca deskripsi dan intruksi dari lokercepat.id agar tidak mengalami kejadian yang tidak mengenakkan saat melamar pekerjaan. Karena kami adalah situs berbagi lowongan pekerjaan dengan sumber dari internet, koran, dan TV.

Tips dari admin. Gunakan bahasa yang sopan dan promosikan diri semenarik mungkin agar HRD/Staff terkait tertarik dengan anda.

Semoga sukses mendapat pekerjaan yang diinginkan.

Intruksi Melamar Pekerjaan

  1. Buka link "Lamar Sekarang" di atas
  2. Jika belum punya akunnya, silahkan daftar terlebih dahulu, buat profile/unggah resume sesuai dengan data diri anda
  3. Jika sudah mendaftar kalian bisa langsung login
  4. Promosikan diri anda lewat form lamaran kerja yang tertara
  5. Selesai, silahkan tunggu.

Bagikan Loker ini

Deskripsi Perusahaan

INDOCYBER (Your Internet Solution) adalah brand dari PT. ARTHATAMA ADHIPRIMA PERSADA yang bergerak dalam bidang penyediaan jasa layanan internet dan komunikasi data di Indonesia dengan jangkauan coverage sampai ke daerah terpencil. INDOCYBER berdiri sejak tahun 2006 hingga sekarang ini kami terus berinovasi dalam hal memberikan pelayanan dan penyediaan konten kepada para pelaku bisnis dengan komitmen kami terhadap seluruh customer dan layanan yang berkesinambungan dengan orientasi “Kepuasan Pelanggan” yang kami kedepankan

Perusahaan INDOCYBER memiliki licence resmi yang diterbitkan oleh DIRJEN POSTEL dan merupakan anggota dari Asosiasi penyelenggara Jasa Internet Indonesia (APJII)

Info Perusahaan

Loker ini cocok untuk anda yang tinggal di provinsi: Jawa Barat