Lowongan Kerja Gunung Sindur Posisi Pharmacovigilance Supervisor di PT Biotis Pharmaceuticals Indonesia

Gambar PT Biotis Pharmaceuticals Indonesia Posisi Pharmacovigilance Supervisor
  • Loker diposting 5 bulan yang lalu

Segera dibutuhkan. loker dengan sistem kontrak untuk posisi Pharmacovigilance Supervisor di tempat usaha PT Biotis Pharmaceuticals Indonesia untuk kota/kab Gunung Sindur & Jawa Barat dan sekitarnya.

Kemampuan yang perusaahan butuhkan ialah Penelitian Klinis/Medis (Kesehatan & Medis) serta orang yang jujur dan disiplin.

Perusahaan ini tidak memiliki kualifikasi yang khusus terhadap pelamar sehingga anda dapat mencoba melamar ke perusahaan kami dengan memberikan CV atau portofolio anda.

Gaji yang perusahaan kami tawarkan cukup kompetitif tergantung dari pengalaman karyawan. Anda dapat menegosiasikan gaji yang sesuai dengan HRD.

Job Description :

  • Melaksanakan pembuatan, pengajuan, dan pelaporan dokumen uji klinik termasuk laporan uji klinik ke BPOM sesuai dengan peraturan yang berlaku
  • Melaksanakan pelaporan kejadian tidak di inginkan (KTD)/ Kejadian pasca imunisasi (KIPI) serius yang terjadi di uji klinik sesuai dengan peraturan yang berlaku.
  • Membentuk dan mengelola sistem Pharmacovigilance sesuai dengan peraturan yang berlaku
  • Menerima keluhan atau laporan terkait ESO/KTD/KIPI ( Serius/non-serius, expected/unexpected) setiap saat selama 24 jam dari masyarakat dan/atau pemberi pelayanan kesehatan (dokter, apoteker, tenaga teknis kefarmasian, perawat, dll). Lalu melaporkan  keluhan atau laporan tersebut ke BPOM sesuai regulasi yang berlaku.
  • Mengikuti pelatihan terkait Good Clinical Practice (GCP) dan Good Pharmacovigilance Practice (GVP) dan mendokumentasikannya dengan baik.
  • Melaksanakan pelatihan Pharmacovigilance untuk pihak internal dan eksternal
  • Mendokumentasikan dan mengarsipkan laporan uji klinik dan Pharmacovigilance sesuai dengan prosedur dan peraturan yang berlaku

Requirements :

  • Lulusan Dokter Umum /Apoteker
  • Memiliki pengalaman kerja ataupun internship minimal 1 tahun dalam bidang klinik Pharmacovigilance maupun industri farmasi.
  • Pemahaman dan pengetahuan mengenai  Good Clinical Practice (GCP) serta Good pharmacovigilance Practice (GVP)
  • Penguasaan bahasa inggris yang baik secara lisan dan tulisan
  • Memiliki Pemahaman terhadap peraturan dan regulasi terbaru terkait denngan uji klinik dan penerapan farmacovigilans
  • Dapat bergabung segera dan bersedia di tempatkan di Gunung Sindur, Bogor

Alamat Lengkap

Provinsi Jawa Barat
Kota Gunung Sindur
Alamat PT. Biotis Prima Agrisindo, Jl. Pemuda No.89, Curug, Kec. Gn. Sindur, Kabupaten Bogor, Jawa Barat 16340, Indonesia
Map Google Map

Keuntungan Kerja

  • Peluang pengembangan karir dan pertumbuhan.
  • Penghasilan yang stabil dan gaji rutin.
  • Lingkungan kerja yang kolaboratif dan tim yang solid.

Lamar kerja

Perlu diingat informasi yang tertera bisa saja berubah sewaktu-waktu.

Melamar pekerjaan tidak dipungut biaya, anda harus berhati-hati saat melamar pekerjaan.

Pastikan anda mengisi form lamaran yang dituju terlebih dahulu dan menunggu HRD perusahaan menghubungi untuk interview.

Disclaimer: pastikan anda membaca deskripsi dan intruksi dari lokercepat.id agar tidak mengalami kejadian yang tidak mengenakkan saat melamar pekerjaan. Karena kami adalah situs berbagi lowongan pekerjaan dengan sumber dari internet, koran, dan TV.

Tips dari admin. Gunakan bahasa yang sopan dan promosikan diri semenarik mungkin agar HRD/Staff terkait tertarik dengan anda.

Semoga sukses mendapat pekerjaan yang diinginkan.

Intruksi Melamar Pekerjaan

  1. Buka link "Lamar Sekarang" di atas
  2. Jika belum punya akunnya, silahkan daftar terlebih dahulu, buat profile/unggah resume sesuai dengan data diri anda
  3. Jika sudah mendaftar kalian bisa langsung login
  4. Promosikan diri anda lewat form lamaran kerja yang tertara
  5. Selesai, silahkan tunggu.

Bagikan Loker ini

Deskripsi Perusahaan

PT. Biotis Pharmaceuticals Indonesia adalah perusahaan bio-farmasi terkemuka yang didukung oleh talenta terbaik dan kolaborasi global yang kuat dan kami mengembangkan dan menyediakan produk inovatif berbasis bio-farmasi berkualitas tinggi, yang bermanfaat bagi kesehatan dan kualitas hidup manusia.Kami mengundang individu dengan kualifikasi dan pengalaman yang relevan untuk berpartisipasi dalam tim proyek kami yang berbasis di Jabodetabek Indonesia.PENGUMUMAN:PT. Biotis Pharmaceuticals Indonesia tidak pernah memungut biaya apapun dalam proses rekrutmen.PT. Biotis Pharmaceuticals Indonesia tidak pernah bekerjasama dengan agen perjalanan/travel agent tertentu dalam proses rekrutmen.Jika Anda diminta untuk membayar sejumlah uang berupa pembayaran tiket pesawat dan hotel atau akomodasi lainnya, abaikan saja.Jangan memberikan data pribadi atau data keuangan Anda kepada siapa pun.Jika Anda membutuhkan klarifikasi lebih lanjut, silahkan hubungi PT. Biotis Pharmaceuticals Indonesia.

Info Perusahaan

  • Industri: BioTeknologi/Farmasi/Riset klinik
  • Ukuran Perusahaan: 201 - 500 pekerja
  • Tunjangan dan Lain-lain: Waktu regular, Senin - Jumat, Bisnis (contoh: Kemeja)
  • Lokasi: Gunung Sindur
Loker ini cocok untuk anda yang tinggal di provinsi: Jawa Barat