Yayasan Al Husniyyah

Gambar Yayasan Al Husniyyah Posisi GURU PJOK

Yayasan Al Husniyyah merupakan yayasan pendidikan yang menaungi MTs Al Ishlah muncar sejak awal berdiri pada tanggal 03 Desember 2013 sesuai dengan Keputusan Menteri Hukum dan Hak Azazi Manusia Nomor: AHU-603.AH.01.04. Tahun 2013.

Adapun Visi dan Misi Yayasan Al Husniyyah adalah sebagai berikut.

Visi:

  • Yayasan Islam yang Unggul berkontribusi pada Pembangunan Pendidikan berkualitas

Misi:

  • Menyelenggarakan Pendidikan Berkualitas untuk menciptakan Generasi Islam Cerdekia;
  • Menciptakan SDM Produktif, Inovatif, dan Berkepribadian unggul serta memiliki Kemampuan Leadership.
  • Melakukan kolaborasi dengan berbagai pihak dalam rangka peningkatan kualitas sistem pengelolaan kelembagaan.

Jika terdapat kesalahan pada profile perusahaan ini silahkan laporkan ke [email protected]

Industri Lainnya
Ukuran Perusahaan: 1- 50 pekerja
Tunjangan dan Lain-lain: Parkir, Formil (contoh: Kemeja + Dasi), Monday - Saturday