Universitas Indo Global Mandiri (UIGM)

Semua civitas akademika UIGM, harus memilik nilai-nilai yang tumbuh dan berkembang di Lembaga sebagai Budaya Universitas (Univesity Culture), dengan singkatan IGMKU.

Innovation

Semua sivitas akademika harus menumbuh kembangkan sikap inovasi,rnuntuk selalu menemukan hal-hal yang baru, untuk selalu menjadi yang terdepan.

GOD

Semua sivitas akademika harus berfikir bahwa manusia hanya hamba,karena semua akan kembali kepada Tuhan yang Maha Kuasa, kewajiban manusia untuk selalu berusaha mencari dan berusaha yang terbaik. Tidak akan ada keberhasilan tanpa ada usaha.

Momentum

Semua sivitas akademika harus memahami bahwa Keberhasilan tidak selalu berlangsung sepanjang waktu.Momentum akan datang pada saat-saat tertentu. Orang yang sukses, mampu membaca dan memanfaatkan momentum.

Know how

Semua civitas akademika harus memiliki pengetahuandan Keterampilan mutlak ditumbuh kembangkan dalam lingkungan IGM, untuk menjadi SDM yang unggul

Universal

Semua civitas akademika harus berfikir universal namun bertindak sesuai kepentingan Nasional.

Jika terdapat kesalahan pada profile perusahaan ini silahkan laporkan ke [email protected]

Industri