PT Cahaya Sumber Sari

Gambar PT Cahaya Sumber Sari Posisi Digital Marketing

PT. Cahaya Sumber Sari merupakan Perusahaan yang bergerak dalam bebereapa sektor, mulai dari sektor Jasa, Perdagangan dan Lembaga pendidikan. Di sektor jasa Perusahaan kami memiliki lini bisnis yaitu healthy Spa yang telah memiliki beberapa cabang di dalam dan luar negeri. Untuk Perdagangan kami bergerak di sektor perdagangan perikanan (Sea Food). Dan untuk Lembaga pendidikan sendiri merupakan lini bisnis baru dari kami, kami membuka Lembaga kursus dan pelatihan (LKP Palem Training Center). Dimana kami mendidik siswa kami menjadi seorang yang siap untuk terjun ke dunia kerja.

Jika terdapat kesalahan pada profile perusahaan ini silahkan laporkan ke [email protected]

Industri Pendidikan
Ukuran Perusahaan: 1- 50 pekerja
Tunjangan dan Lain-lain: Asuransi kesehatan, Waktu regular, Senin - Jumat, Bisnis (contoh: Kemeja)