Lowongan Kerja Tangerang Posisi Perizinan / Legal Staff di PT Inter World Steel Mills Indonesia

Gambar PT Inter World Steel Mills Indonesia Posisi Perizinan / Legal Staff
  • Loker diposting 2 tahun yang lalu

Dibutuhkan!! lowongan pekerjaan dengan sistem kontrak untuk posisi Perizinan / Legal Staff di tempat usaha PT Inter World Steel Mills Indonesia untuk kota/kab Tangerang serta sekitarnya.

Skill yang perusaahan butuhkan adalah Pelayanan & Pengacara / Asisten Legal serta orang yang jujur dan bertanggung jawab.

Untuk syarat yang PT kami inginkan ialah min Sarjana (S1). Yang merupakan ketentuan yang usaha kami berikan.

Gaji yang perusahaan ini tawarkan cukup kompetitif menurut dari pengalaman pekerja. Minimal upah yang kami berikan adalah Rp 4.500.000 - Rp 5.200.000.

Info Loker

Perusahaan PT Inter World Steel Mills Indonesia
Posisi Perizinan / Legal Staff
Tempat Tangerang
Tingkatan Kerja Pegawai (non-manajemen & non-supervisor)
Kualifikasi Sarjana (S1)
Jenis Pekerjaan Kontrak
Spesialisasi Dibutuhkan Pelayanan, Pengacara / Asisten Legal
Gaji Min Rp. 4.500.000
Gaji Max Rp. 5.200.000

About us

Perusahaan Kami bergerak dalam bidang Manufaktur, industri peleburan Baja dan Beton, terletak di Kawasan Industri Tangerang

Qualifications & experience

  • Lulusan S1 Hukum / Jurusan lainnya dengan pengalaman kerja dibidangnnya
  • Domisili jabodetabek
  • diutamakan yang memiliki koneksi hubungan dengan instansi lainnya
  • Lancar dalam berkomunikasi dan bernegosiasi, tidak gugup, dan bisa menguasai materi, terutama dalam melakukan tugas luar dan menghadapi klien atau konsultan
  • Kemauan tinggi dan mampu telusur dalam menghadapi / memecahkan solusi pekerjaan
  • Lancar menggunakan Aplikasi Microsoft Office

Tasks & responsibilities

  • Menjalankan fungsi administrasi dalam pembuatan dan perpanjangan Izin perusahaan sesuai dengan kebutuhannya
  • Melakukan kunjungan kerja dalam rangka pemenuhan persyaratan perpanjangan izin perusahaan, termasuk mengurus persyaratan lainnya yang dibutuhkan
  • Membangun koneksi dan komunikasi dengan instansi, khususnya instansi pemerintahan dalam menjalankan tugas
  • Menggali semua informasi yang terkait dalam hal pemenuhan syarat dan ketentuan perizinan yang akan diurus
  • Melaporkan seluruh perizinan yang belum selesai, sedang proses, dan sudah selesai dengan memperhitungkan efektivitas dan ketepatan waktu
  • Apabila dibutuhkan dalam melaksanakan tugas, akan ada penugasan (Dinas) luar kantor
  • Tugas-tugas perizinan meliputi instansi :
    Dinas Lingkungan Hidup
    Dinas Penanaman Modal Pelayanan terpadu Satu Pintu
    BKPM
    Dirjen Imigrasi (RPTKA)
    Kementrian Perindustrian
    Kementrian Perdagangan
    OSS
    Dinas / Dirjen / Kementrian lainnya yang terkait dengan hubungan industrial

Benefits

  • Makan dan Mess
  • Akomodasi khusus dinas luar
  • THR, BPJS Kesehatan, Tenaga Kerja dan Seragam

Alamat Lengkap

Provinsi Banten
Kota Tangerang
Map Google Map

Keuntungan Kerja

  • Peralatan kerja, Mess Karyawan
  • Akomodasi dinas Luar
  • Makan, BPJS Kesehatan dan Tenaga Kerja, Upah dan THR

Lamar kerja

Perlu diingat informasi yang tertera bisa saja berubah sewaktu-waktu.

Melamar pekerjaan tidak dipungut biaya, anda harus berhati-hati saat melamar pekerjaan.

Pastikan anda mengisi form lamaran yang dituju terlebih dahulu dan menunggu HRD perusahaan menghubungi untuk interview.

Disclaimer: pastikan anda membaca deskripsi dan intruksi dari lokercepat.id agar tidak mengalami kejadian yang tidak mengenakkan saat melamar pekerjaan. Karena kami adalah situs berbagi lowongan pekerjaan dengan sumber dari internet, koran, dan TV.

Tips dari admin. Gunakan bahasa yang sopan dan promosikan diri semenarik mungkin agar HRD/Staff terkait tertarik dengan anda.

Semoga sukses mendapat pekerjaan yang diinginkan.

Intruksi Melamar Pekerjaan

  1. Buka link "Lamar Sekarang" di atas
  2. Jika belum punya akunnya, silahkan daftar terlebih dahulu, buat profile/unggah resume sesuai dengan data diri anda
  3. Jika sudah mendaftar kalian bisa langsung login
  4. Promosikan diri anda lewat form lamaran kerja yang tertara
  5. Selesai, silahkan tunggu.

Bagikan Loker ini

Deskripsi Perusahaan

Inter World’s focus has always been providing superior quality products to its customers. Inter World was founded in 1971 as a steel rolling mill company producing strip-plates. Our first steel plant was situated in North Jakarta, occupied 4.6 hectares of land. In 1975 Inter World Steel built a second rolling mill line to produce Indonesia’s first equal angle bars. In 1982, Inter World again pioneered the Indonesia steel industry when in commenced production of channel bars.

In 1992 Inter World expanded its production facilities when it built a new plant in Tangerang, 20 kilometers west of Jakarta. The plant occupies 8 hectares of land and has an annual production capacity of 150,00 MT of steel billets. In 1994 a new rolling mill was added to the Tangerang facilities to accommodate production of plain and deformed bars with annual capacity of 250,00 MT.

In 2012 Inter World further acquired new land in Tangerang to accommodate future production growth. The company has achieved a new milestone by installing a second rolling mill that is capable of increasing the finished product capacity to 500,00 MT.

Info Perusahaan

  • Industri: Konstruksi/Bangunan/Teknik
  • No. Registrasi: -
  • Ukuran Perusahaan: 1001 - 2000 pekerja
  • Waktu Proses Lamaran: 29 hari
  • Tunjangan dan Lain-lain: Asuransi kesehatan, Parkir, Waktu regular, Senin - Jumat, Bisnis (contoh: Kemeja), BPJS, THR
Loker ini cocok untuk anda yang tinggal di provinsi: Banten