Lowongan Kerja Posisi Kepala Bengkel di PT Hyundai Mobil Indonesia (Distributor)

Gambar PT Hyundai Mobil Indonesia (Distributor) Posisi Kepala Bengkel (General Repair)
  • Loker diposting 1 tahun yang lalu

Perusahaan kami telah merilis lowongan pekerjaan dengan sistem full time untuk posisi Kepala Bengkel (General Repair) di kantor PT Hyundai Mobil Indonesia (Distributor) untuk domisili Jakarta Raya, Bekasi, & Tangerang atau sekitarnya.

Kemampuan yang kita butuhkan ialah Teknik & Mekanikal serta orang yang mampu mengemban pekerjaan dengan baik.

Adapun persyaratan minimal pendidikan/sertifikasi yang kita butuhkan ialah minimal Sarjana (S1). Merupakan ketentuan yang usaha kami berikan.

Upah yang perusahaan ini tawarkan cukup kompetitif menurut dari skill pekerja. Minimal upah yang kami tawarkan adalah Rp 1.800.000 - Rp 5.500.000.

Info Loker

Perusahaan PT Hyundai Mobil Indonesia (Distributor)
Posisi Kepala Bengkel
Tempat Bekasi, Jakarta Raya, Tangerang
Tingkatan Kerja Manajer/Asisten Manajer
Kualifikasi Sarjana (S1)
Jenis Pekerjaan Full Time
Spesialisasi Dibutuhkan Mekanikal, Teknik
Gaji Min Rp. 1.800.000
Gaji Max Rp. 5.500.000

PT Hyundai Mobil Indonesia adalah Group Dealer merk mobil Hyundai yang sedang berkembang di Indonesia. Saat ini kami sedang mencari tenaga professional yang siap berkembang bersama kami dan dapat membantu perkembangan bisnis perusahaan di masa depan dengan kualifikasi sebagai berikut :

Pendidikan :

Pendidikan S1 Jurusan Teknik di utamakan jurusan Teknik Mesin / Otomotif / Kimia / Industri

Usia :

Maksimal 40 Tahun

Personality :

· Jujur & Memiliki etos kerja yang baik

· Menguasai teknis manajerial yang baik, Kepemimpinan yang kuat dan berorientasi pada hasil

· Memiliki kemampuan menganalisa, memiliki inisiatif yang baik serta motivasi kerja yang kuat

· Memiliki kemampuan komunikasi, kepribadian dan kemampuan membangun hubungan yang baik

Khusus :

· Menguasai pengetahuan dan memiliki kemampuan General repair mobil (roda empat)

· Memiliki pengalaman minimum 5 tahun sebagai Kepala Bengkel General Repair Roda Empat

· Berorientasi terhadap kepuasan pelanggan

· Bersedia di tempatkan di seluruh Cabang PT Hyundai Mobil Indonesia

· Mahir menggunakan komputer (Ms Office) dan System software bengkel lainnya

Deskripsi Pekerjaan :

· Mengelola bengkel agar mencapai target yang telah ditentukan yaitu Unit received, Revenue, Productivity, Efficiency dan kepuasan pelanggan dan profitabilitas bengkel

· Membuat rencana kerja tahunan meliputi program kerja bengkel setiap tahun dan membuat target unit entry dan revenue bengkel setiap tahun

· Memastikan program kerja yang telah direncanakan berjalan dengan baik

· Memonitor arus keuangan bengkel

· Bertanggung jawab atas semua kegiatan operasional dan pengembangan di bengkel

· Bertanggung jawab atas kebersihan, kerapihan, safety dan kelengkapan equipment serta part di lingkungannya sesuai dengan standard yang telah ditetapkan

· Menjalankan semua SOP yang di tetapkan oleh Perusahaan

· Menjalankan Internal Audit baik dari spare part maupun keuangan bengkel

· Menjalankan aturan dan standarisasi dari Principal APM

PENTING : SELURUH PROSES SELEKSI DAN TAHAPAN PENERIMAAN KARYAWAN PT HYUNDAI MOBIL INDONESIA TIDAK DIPUNGUT KOMPENSASI APAPUN

Alamat Lengkap

Provinsi Jawa Barat
Kota Jakarta Raya
Alamat HYUNDAI MOBIL INDONESIA, Jl. Teuku Nyak Arief No.14, RW.2, Grogol Utara, Kec. Kby. Lama, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12210
Map Google Map
Provinsi Jawa Barat
Kota Bekasi
Alamat QXPC+8QG PT.Hyundai Mobil Indonesia, Jl. Wahab Affan, RT.002/RW.002, Medan Satria, Kecamatan Medan Satria, Kota Bks, Jawa Barat 17132
Map Google Map
Provinsi Banten
Kota Tangerang
Alamat Hyundai Mobil Indonesia, Grand Boulevard Utara De Park Lot II No.18A BSD City, RT.003/RW.003, Sudimara Sel., Kec. Ciledug, Kota Tangerang Selatan, Banten 15151
Map Google Map

Keuntungan Kerja

  • Mendapat pengalaman kerja
  • Bonus jika lembur
  • Diajari terlebih dahulu

Lamar kerja

Perlu diingat informasi yang tertera bisa saja berubah sewaktu-waktu.

Melamar pekerjaan tidak dipungut biaya, anda harus berhati-hati saat melamar pekerjaan.

Pastikan anda mengisi form lamaran yang dituju terlebih dahulu dan menunggu HRD perusahaan menghubungi untuk interview.

Disclaimer: pastikan anda membaca deskripsi dan intruksi dari lokercepat.id agar tidak mengalami kejadian yang tidak mengenakkan saat melamar pekerjaan. Karena kami adalah situs berbagi lowongan pekerjaan dengan sumber dari internet, koran, dan TV.

Tips dari admin. Gunakan bahasa yang sopan dan promosikan diri semenarik mungkin agar HRD/Staff terkait tertarik dengan anda.

Semoga sukses mendapat pekerjaan yang diinginkan.

Intruksi Melamar Pekerjaan

  1. Buka link "Lamar Sekarang" di atas
  2. Jika belum punya akunnya, silahkan daftar terlebih dahulu, buat profile/unggah resume sesuai dengan data diri anda
  3. Jika sudah mendaftar kalian bisa langsung login
  4. Promosikan diri anda lewat form lamaran kerja yang tertara
  5. Selesai, silahkan tunggu.

Bagikan Loker ini

Deskripsi Perusahaan

PT Hyundai Mobil Indonesia adalah distributor merk mobil Hyundai yang sedang berkembang di Indonesia.Beberapa produk unggulan Hyundai antara lain Hyundai Atoz (pelopor city car di Indonesia), Hyundai Trajet, Hyundai Grand Avega, Hyundai Santa Fe dan lain sebagainya.

Produk unggulan kami saat ini Electric Vehicle seperti Hyundai Palisade, Hyundai Kona EV, Hyundai Ionic EV.

Info Perusahaan

Loker ini cocok untuk anda yang tinggal di provinsi: Banten, Jawa Barat

Rekomendasi Loker di Bekasi

DBox Sneakers

7 jam yang lalu
  • Gaji: Rp. 2.000.000 - 8.500.000
  • Posisi: Kru Outlet
  • Kota: Bekasi, Jawa Barat

Terracotta Cafe and Eatery

9 jam yang lalu
  • Gaji: Rp. 2.000.000 - 8.500.000
  • Posisi: Barista
  • Kota: Bekasi, Jawa Barat
Gambar PT Suryamas Lumisindo Dwidaya Posisi SALES (DEPO BEKASI)

PT Suryamas Lumisindo Dwidaya

10 jam yang lalu
  • Gaji: Rp. 2.000.000 - 8.500.000
  • Posisi: Sales
  • Kota: Bekasi, Jawa Barat
Gambar PT Home Credit Indonesia Posisi Crew Sales Store area Bekasi

PT Home Credit Indonesia

10 jam yang lalu
  • Gaji: Rp. 2.000.000 - 8.500.000
  • Posisi: Crew Sales Store Area Bekasi
  • Kota: Bekasi, Jawa Barat

Guter Kaffee – Mustika Jaya

10 jam yang lalu
  • Gaji: Rp. 2.000.000 - 8.500.000
  • Posisi: Barista
  • Kota: Bekasi, Jawa Barat

Crema Coffee & Gamestation

11 jam yang lalu
  • Gaji: Rp. 2.000.000 - 8.500.000
  • Posisi: Outlet Operator
  • Kota: Bekasi, Jawa Barat

PT Fast Retailing Indonesia

12 jam yang lalu
  • Gaji: Rp. 2.000.000 - 8.500.000
  • Posisi: Lowongan Kerja Sebagai Retail Associate Di Uniqlo Penempatan Bekasi
  • Kota: Bekasi, Jawa Barat
Gambar PT. ANDALAN BERJAYA NUSANTARA Posisi Call Agent

PT. ANDALAN BERJAYA NUSANTARA

14 jam yang lalu
  • Gaji: Rp. 2.000.000 - 8.500.000
  • Posisi: Call Agent
  • Kota: Bekasi, Jawa Barat

Rekomendasi Loker di Jakarta Raya

Gambar PT Cikupa Megah Kencana Posisi SALES EXECUTIVE B2B

PT Cikupa Megah Kencana

1 tahun yang lalu
  • Gaji: Rp. 1.800.000 - 5.500.000
  • Posisi: Sales Executive B2b
  • Kota: Jakarta Raya, Jawa Barat
Gambar PT Infomedia Solusi Humanika Posisi Sales Merchandiser (Area Jakarta & Tangerang)

PT Infomedia Solusi Humanika

1 tahun yang lalu
  • Gaji: Rp. 4.900.000 - 5.000.000
  • Posisi: Sales Merchandiser
  • Kota: Jakarta Raya, Jawa Barat
Gambar PT Umara Nikmat Boga Posisi Sales Manager - Wedding

PT Umara Nikmat Boga

1 tahun yang lalu
  • Gaji: Rp. 1.800.000 - 5.500.000
  • Posisi: Sales Manager - Wedding
  • Kota: Jakarta Raya, Jawa Barat
Gambar PT Nextevo Lestari Indonesia Posisi Agri Development Specialist

PT Nextevo Lestari Indonesia

1 tahun yang lalu
  • Gaji: Rp. 15.000.000 - 20.000.000
  • Posisi: Agri Development Specialist
  • Kota: Jakarta Raya, Jawa Barat
Gambar PT HAI HAI VALASINDO Posisi FINANCE ADMIN

PT HAI HAI VALASINDO

1 tahun yang lalu
  • Gaji: Rp. 4.100.000 - 5.500.000
  • Posisi: Finance Admin
  • Kota: Jakarta Raya, Jawa Barat
Gambar Prayogo Group Indonesia Posisi Content Creator

Prayogo Group Indonesia

1 tahun yang lalu
  • Gaji: Rp. 1.800.000 - 5.500.000
  • Posisi: Content Creator
  • Kota: Jakarta Raya, Jawa Barat
Gambar PT. EKSGON BROTHER Posisi PENANGGUNG JAWAB TEKNIS ALAT KESEHATAN

PT. EKSGON BROTHER

1 tahun yang lalu
  • Gaji: Rp. 1.800.000 - 5.500.000
  • Posisi: Penanggung Jawab Teknis Alat Kesehatan
  • Kota: Jakarta Raya, Jawa Barat
Gambar PT. TTS Mitra Abadi Posisi Accounting Inventory Staff

PT. TTS Mitra Abadi

1 tahun yang lalu
  • Gaji: Rp. 1.800.000 - 5.500.000
  • Posisi: Accounting Inventory Staff
  • Kota: Jakarta Raya, Jawa Barat

Rekomendasi Loker di Tangerang

Gambar PT Gerakan Digital Indonesia Posisi Management Trainee

PT Gerakan Digital Indonesia

5 jam yang lalu
  • Gaji: Rp. 4.075.000 - 6.075.000
  • Posisi: Management Trainee
  • Kota: Banten, Tangerang
Gambar PT Gerakan Digital Indonesia Posisi Livestream koordinator

PT Gerakan Digital Indonesia

6 jam yang lalu
  • Gaji: Rp. 3.075.000 - 4.075.000
  • Posisi: Livestream Koordinator
  • Kota: Banten, Tangerang
Gambar PT ANEKA PANGAN INTERNASIONAL Posisi E-Commerce & Social Media Staff

PT ANEKA PANGAN INTERNASIONAL

13 jam yang lalu
  • Gaji: Rp. 2.000.000 - 8.500.000
  • Posisi: E-commerce & Social Media Staff
  • Kota: Banten, Tangerang
Gambar PT Progo Puncak Group Posisi Desk Collection Staff - Tangerang

PT Progo Puncak Group

14 jam yang lalu
  • Gaji: Rp. 3.775.000 - 5.075.000
  • Posisi: Desk Collection Staff - Tangerang
  • Kota: Banten, Tangerang
Gambar Sinar Mas Land Posisi Creative in House Staff - BSD

Sinar Mas Land

15 jam yang lalu
  • Gaji: Rp. 2.000.000 - 8.500.000
  • Posisi: Creative In House Staff - Bsd
  • Kota: Banten, Tangerang
Gambar PT Berkat Artisan Indonesia Posisi Operator Forklift

PT Berkat Artisan Indonesia

19 jam yang lalu
  • Gaji: Rp. 2.000.000 - 8.500.000
  • Posisi: Operator Forklift
  • Kota: Banten, Tangerang
Gambar CITANUSA GROUP Posisi Marketing Komunikasi (Marcomm)

CITANUSA GROUP

20 jam yang lalu
  • Gaji: Rp. 2.000.000 - 8.500.000
  • Posisi: Marketing Komunikasi
  • Kota: Banten, Tangerang
Gambar PRIMA GROUP Posisi Product Development - Payment System

PRIMA GROUP

21 jam yang lalu
  • Gaji: Rp. 2.000.000 - 8.500.000
  • Posisi: Product Development - Payment System
  • Kota: Banten, Tangerang