Lowongan Kerja Semarang Posisi Hrd Staff di PT Matahari Indonesia

Gambar PT Matahari Indonesia Posisi HRD Staff
  • Loker diposting 12 bulan yang lalu

Kami merilis lapangan pekerjaan dengan sistem full time untuk posisi HRD Staff di perusahaan PT Matahari Indonesia untuk daerah Semarang & Jawa Tengah serta sekitarnya.

Kemampuan yang perusaahan inginkan adalah Perekrutan – Agen (Sumber Daya Manusia & Perekrutan) serta orang yang jujur dan bertanggung jawab.

Perusahaan kami tidak memiliki syarat yang khusus terhadap calon pelamar sehingga anda bisa mencoba melamar ke perusahaan ini dengan memberikan CV atau portofolio anda.

Gaji yang perusahaan ini tawarkan cukup kompetitif tergantung dari skill karyawan. Rata-rata upah yang kami tawarkan adalah Rp 2.000.000 - Rp 8.500.000.

Info Loker

Perusahaan PT Matahari Indonesia
Posisi Hrd Staff
Tempat Semarang
Jenis Pekerjaan Full Time
Spesialisasi Dibutuhkan Perekrutan – Agen (Sumber Daya Manusia & Perekrutan)
Gaji Min Rp. 2.000.000
Gaji Max Rp. 8.500.000

1. Mengelola publikasi informasi secara online dan offline untuk kebutuhan iklan lowongan pekerjaan Matahari Gordyn.
2. Mengelola seluruh keperluan untuk persiapan proses seleksi calon karyawan baru.
a. Mengumpulkan berkas lamaran calon karyawan baru yang diterima.
b. Melakukan screening seluruh data kandidat calon karyawan baru yang diterima.
c. Merekap dan menyerahkan hasil screening kandidat calon karyawan baru kepada Supporting Manager.
d. Mencatat dan menghubungi kandidat calon karyawan baru yang lolos untuk mengikuti proses tes maupun wawancara.
e. Menyiapkan seluruh kebutuhan teknis untuk mendukung pelaksanaan proses seleksi.
3. Mengelola proses seleksi calon karyawan baru yang dimulai dengan menyusun jadwal kegiatan, melakukan tes, wawancara bersama Supporting Manager dan Supervisor divisi kerja terkait.
4. Menyampaikan informasi kepada calon karyawan yang dinyatakan diterima bekerja di Matahari Gordyn.
5. Mengelola proses orientasi kerja dan memonitor kinerja karyawan baru melalui atasan divisi terkait.
a. Menginformasikan kepada Supervisor atau Koordinator terkait mengenai adanya karyawan baru yang akan ditempatkan di divisi.
b. Memberikan pembekalan awal kepada karyawan baru terkait : company profile, tata tertib perusahaan, product knowledge, dan uraian tugas sesuai jabatan.
c. Melakukan penggalian informasi kepada karyawan baru tentang aktivitas kerja yang dilakukan selama 1-2 minggu pertama.
d. Meminta feedback dari Supervisor terkait kinerja dan progress karyawan baru setelah 2 minggu bekerja.
6. Menyusun keperluan administratif kepegawaian untuk kemudian didokumentasikan ke dalam database.
a. Menyusun poin-poin pada kontrak kerja karyawan.
b. Menyusun form surat cuti, ijin kerja, lembur, mutasi, rotasi, dan promosi karyawan.
c. Menyusun surat pemutusan hubungan kerja dan surat peringatan bagi karyawan yang melakukan pelanggaran kerja berdasarkan perintah dari Supporting Manager.
d. Mendokumentasikan data-data karyawan ke dalam database.
e. Melakukan update data karyawan, job description, dan kontrak kerja karyawan.
f. Mengurus dan menyimpan seluruh data yang diperlukan untuk administrasi BPJS karyawan.
g. Memproses keperluan mutasi dan promosi karyawan disesuaikan dengan permintaan serta kebutuhan divisi.
h. Mendokumentasikan hasil evaluasi kinerja karyawan yang sudah divalidasi oleh Supporting Manager.
7. Mengelola kebutuhan mutasi, rotasi, dan promosi karyawan.
a. Menyusun dan mengisi form permohonan mutasi, rotasi, dan promosi karyawan.
b. Menyerahkan form permohonan mutasi, rotasi, dan promosi karyawan kepada Supporting Manager untuk dilakukan validasi.
c. Mendokumentasikan form permohonan mutasi, rotasi, dan promosi karyawan.
8. Melakukan pengelolaan data presensi kepegawaian
a. Mendokumentasikan serta menyimpan data presensi karyawan sehari-hari
b. Menyerahkan data presensi karyawan kepada Tax and Accounting Staff.
c. Mengkoordinasikan perbaikan layanan presensi apabila terjadi error.
9. Mengelola proses dan pendataan terkait pengadaan, pendistribusian, serta pemeliharaan aset serta alat kerja penunjang kegiatan operasional Matahari Gordyn.
a. Mendokumentasikan data aset-aset yang dimiliki Matahari Gordyn.
b. Melakukan kontrol, penghitungan jumlah dan pengecekkan terhadap kondisi peralatan di masing-masing cabang Matahari Gordyn. .
c. Melakukan koordinasi dengan perwakilan cabang terkait waktu pemeliharaan aset yang ada pada masing-masing cabang.
d. Melakukan pendataan terkait pengalihan aset tetap.
e. Mengkaji kebutuhan pengadaan aset pada masing-masing cabang..
f. Menyusun prioritas kebutuhan alat kerja tambahan dan anggaran yang dibutuhkan untuk pengadaan.
10. Melakukan monitoring terhadap kinerja karyawan masing-masing divisi apabila dibutuhkan untuk kemudian dilaporkan kepada Supporting Manager.

Alamat Lengkap

Provinsi Jawa Tengah
Kota Semarang
Alamat PT. Matahari Silverindo Jaya, Kawasan Industri Candi, Blk. 12 Jl. Gatot Subroto No.1, Ngaliyan, Semarang City, Central Java 50211, Indonesia
Map Google Map

Keuntungan Kerja

  • Gaji yang stabil dan penghasilan rutin.
  • Peluang pengembangan karir dan pelatihan.
  • Lingkungan kerja yang kolaboratif.

Lamar kerja

Perlu diingat informasi yang tertera bisa saja berubah sewaktu-waktu.

Melamar pekerjaan tidak dipungut biaya, anda harus berhati-hati saat melamar pekerjaan.

Pastikan anda mengisi form lamaran yang dituju terlebih dahulu dan menunggu HRD perusahaan menghubungi untuk interview.

Disclaimer: pastikan anda membaca deskripsi dan intruksi dari lokercepat.id agar tidak mengalami kejadian yang tidak mengenakkan saat melamar pekerjaan. Karena kami adalah situs berbagi lowongan pekerjaan dengan sumber dari internet, koran, dan TV.

Tips dari admin. Gunakan bahasa yang sopan dan promosikan diri semenarik mungkin agar HRD/Staff terkait tertarik dengan anda.

Semoga sukses mendapat pekerjaan yang diinginkan.

Intruksi Melamar Pekerjaan

  1. Buka link "Lamar Sekarang" di atas
  2. Jika belum punya akunnya, silahkan daftar terlebih dahulu, buat profile/unggah resume sesuai dengan data diri anda
  3. Jika sudah mendaftar kalian bisa langsung login
  4. Promosikan diri anda lewat form lamaran kerja yang tertara
  5. Selesai, silahkan tunggu.

Bagikan Loker ini

Deskripsi Perusahaan

Info Perusahaan

  • Industri:
Loker ini cocok untuk anda yang tinggal di provinsi: Jawa Tengah