Lowongan Kerja Sidoarjo Posisi Financial Reporting & Controller Assistant Manager di PT Jatim Taman Steel MFG

Gambar PT Jatim Taman Steel MFG Posisi Financial Reporting & Controller Assistant Manager
  • Loker diposting 2 tahun yang lalu

Butuh cepat!! lapangan pekerjaan dengan sistem full time untuk posisi Financial Reporting & Controller Assistant Manager di tempat usaha PT Jatim Taman Steel MFG untuk kota/kab Sidoarjo dan sekitarnya.

Kemampuan yang kita inginkan ialah Akuntansi / Keuangan & Akuntansi Umum / Pembiayaan serta orang yang mampu mengemban pekerjaan dengan baik.

Selain itu untuk persyaratan minimal pendidikan/sertifikasi yang kita butuhkan ialah minimum Sarjana (S1), Diploma Pascasarjana, Gelar Professional & Magister (S2). Sesuai dari ketentuan yang usaha kami berikan.

Upah yang perusahaan kami tawarkan cukup kompetitif menurut dari pengalaman karyawan. Minimum upah yang kami tawarkan adalah Rp 1.800.000 - Rp 5.500.000.

Info Loker

Perusahaan PT Jatim Taman Steel MFG
Posisi Financial Reporting & Controller Assistant Manager
Tempat Sidoarjo
Tingkatan Kerja Manajer/Asisten Manajer
Kualifikasi Diploma Pascasarjana, Gelar Professional, Magister (S2), Sarjana (S1)
Jenis Pekerjaan Full Time
Spesialisasi Dibutuhkan Akuntansi / Keuangan, Akuntansi Umum / Pembiayaan
Gaji Min Rp. 1.800.000
Gaji Max Rp. 5.500.000
  • Menerapkan dan mengembangkan sistem pencatatan keuangan yang sesuai dengan standar dan prosedur yang ditetapkan perusahaan untuk menghasilkan laporan keuangan yang dapat dipertanggungjawabkan.
  • Menerapkan dan mengembangkan sistem pengendalian internal yang terpadu di seluruh divisi perusahaan untuk memastikan penerapan tata kelola perusahaan yang baik.
  • Menjadi rekan bisnis bagi semua divisi dalam proses budgeting dan forecasting dan melakukan monitoring atas realisasi anggaran.

Tugas dan Tanggung Jawab:

  • Memeriksa semua transaksi pembayaran dan penerimaan uang untuk memastikan kesesuaian akun pencatatan dan kelengkapan dokumen.
  • Melakukan monitoring laporan proyeksi dan realisasi Cashflow mingguan dan bulanan untuk memastikan kecukupan dana.
  • Melakukan monitoring laporan cash/bank, AR, AP, hutang bank dan lainnya setiap bulan untuk memastikan laporan akurat dan terbarui serta membuat kertas kerja pendukung untuk semua saldo asset dan liabilities yang dibutuhkan.
  • Melakukan monitoring atas pergerakan nilai tukar mata uang asing dan membuat rencana hedging sesuai kebutuhan perusahaan untuk meminimalkan resiko nilai tukar mata uang asing dan membuat laporan realisasi hedging untuk mengukur efektifitas hedging yang sudah dilakukan.
  • Bekerjasama dengan pihak kreditur dalam pemenuhan dokumen dan data pendukung terkait fasilitas kredit yang diberikan kepada perusahaan.
  • Menyelesaikan laporan keuangan beserta analisanya yang menjelaskan perbedaan antara realisasi terhadap anggaran maupun terhadap realisasi tahun sebelumnya sesuai target yang ditentukan secara tepat waktu dan akurat untuk mendukung laporan manajemen.
  • Menerapkan Kebijakan, Standar dan Prosedur Akuntansi yang telah disetujui manajemen perusahaan dan grup untuk memastikan seluruh bagian departemen Keuangan dan Akuntansi telah menjalankan dengan baik.
  • Membuat Prosedur dan Instruksi Kerja Keuangan yang sesuai prosedur kerja keuangan perusahaan dan kebijakan Grup untuk memastikan berjalannya pengendalian keuangan yang baik.
  • Menyelesaikan laporan keuangan beserta analisanya yang menjelaskan perbedaan antara realisasi terhadap anggaran maupun terhadap realisasi tahun sebelumnya sesuai target yang ditentukan secara tepat waktu dan akurat untuk mendukung laporan manajemen.
  • Mengkoordinasikan proses budgeting dengan semua departemen dan menyiapkan laporan budget setiap tahun dan update projection setiap bulan.
  • Memastikan penerapan standar dan prosedur pengendalian internal yang dijalankan di semua bagian perusahaan dan memberikan masukan atas kelemahan sistem yang sudah berjalan.
  • Menyiapkan data dan dokumen yang dibutuhkan dalam pemeriksaan laporan keuangan oleh eksternal auditor dan internal auditor dari grup agar proses pemeriksaan berjalan lancar dan selesai sesuai target yang ditentukan.
  • Memastikan penyimpanan dokumen atas laporan keuangan, laporan audit dan laporan-laporan lainnya terkait dengan keuangan dan akuntansi dilakukan dengan baik agar dokumen terpelihara dengan rapi dan lengkap.
  • Membantu dalam setiap rapat dewan direksi, rapat dewan komisaris dan rapat pemegang saham dan memastikan semua hasil keputusan rapat telah terdokumentasi dengan rapi dan lengkap.

Hubungan Kerja:

  • Jumlah atasan: 2 orang
  • Jumlah bawahan: 5 orang

Kualifikasi Jabatan:

  • Pendidikan minimum S1 Akuntansi dari universitas ternama, IPK min. 3.00/4.00
  • Berpengalaman sebagai Financial Controller Assistant Manager atau posisi yang setara di bidang keuangan minimum 3 tahun
  • Memiliki pengetahuan yang luas dan dalam tentang standar akuntansi yang berlaku di Indonesia dan internasional terutama sistem akuntansi dan internal control
  • Mempunyai pengetahuan tentang treasury
  • Mahir dalam data analytics
  • Mahir dalam menggunakan komputer dan program-program cost accounting
  • Fasih berbahasa Inggris, lisan dan tertulis
  • Lebih diutamakan yang mampu berbahasa Jepang
  • Berpengalaman memimpin tim sebagai leader, mentor dan edukator bidang keuangan yang baik
  • Mempunyai kecerdasan emosional yang tinggi dan dewasa dalam sikap

Alamat Lengkap

Provinsi Jawa Timur
Kota Sidoarjo
Alamat PT Jatim Taman Steel Mfg, Jl. Raya Taman No.1, Sepanjang, Taman, Sidoarjo Regency, East Java 61257, Indonesia
Map Google Map

Keuntungan Kerja

  • Perusahaan multinasional yang berbasis di Jepang
  • Bergerak di industri special steel satu-satunya di Asia Tenggara
  • Jenjang karir dan kompensasi yang menarik

Lamar kerja

Perlu diingat informasi yang tertera bisa saja berubah sewaktu-waktu.

Melamar pekerjaan tidak dipungut biaya, anda harus berhati-hati saat melamar pekerjaan.

Pastikan anda mengisi form lamaran yang dituju terlebih dahulu dan menunggu HRD perusahaan menghubungi untuk interview.

Disclaimer: pastikan anda membaca deskripsi dan intruksi dari lokercepat.id agar tidak mengalami kejadian yang tidak mengenakkan saat melamar pekerjaan. Karena kami adalah situs berbagi lowongan pekerjaan dengan sumber dari internet, koran, dan TV.

Tips dari admin. Gunakan bahasa yang sopan dan promosikan diri semenarik mungkin agar HRD/Staff terkait tertarik dengan anda.

Semoga sukses mendapat pekerjaan yang diinginkan.

Intruksi Melamar Pekerjaan

  1. Buka link "Lamar Sekarang" di atas
  2. Jika belum punya akunnya, silahkan daftar terlebih dahulu, buat profile/unggah resume sesuai dengan data diri anda
  3. Jika sudah mendaftar kalian bisa langsung login
  4. Promosikan diri anda lewat form lamaran kerja yang tertara
  5. Selesai, silahkan tunggu.

Bagikan Loker ini

Deskripsi Perusahaan

Jatim Taman Steel Mfg adalah perusahaan joint venture dengan Mitsubishi Steel Manufacturing – Jepang, pemilik teknologi produsen special steel yang memproduksi billet, flat bar, round bar satu-satunya di Asia Tenggara, sebagai penghasil special grade steel untuk bahan baku automotive spring maupun parts dan tools lainnya.

Info Perusahaan

  • Industri: Manufaktur/Produksi
  • Ukuran Perusahaan: 501 - 1000 pekerja
  • Waktu Proses Lamaran: 19 hari
  • Tunjangan dan Lain-lain: Asuransi Gigi, Tip, Asuransi kesehatan, Waktu regular, Senin - Jumat, Bisnis (contoh: Kemeja)
Loker ini cocok untuk anda yang tinggal di provinsi: Jawa Timur