Lowongan Kerja Jakarta Barat Posisi Business Development Staff di PetroSYNC

Gambar PetroSYNC Posisi Business Development Staff
  • Loker diposting 2 bulan yang lalu

Telah dibuka lowongan pekerjaan dengan sistem full time untuk posisi Business Development Staff di tempat usaha PetroSYNC untuk kota/kab Jakarta Barat & Jakarta Raya serta sekitarnya.

Skill yang kami butuhkan adalah Pengembangan Bisnis Baru (Penjualan) serta orang yang mampu mengemban pekerjaan dengan baik.

PT ini tidak memiliki persyaratan minimal pendidikan/sertifikasi yang spesifik terhadap calon pelamar sehingga anda dapat mencoba melamar ke perusahaan ini dengan memberikan CV atau portofolio anda.

Upah yang perusahaan ini tawarkan cukup kompetitif menurut dari skill karyawan. Rata-rata upah yang kami berikan adalah Rp 5.100.000 - Rp 5.300.000.

Info Loker

Perusahaan PetroSYNC
Posisi Business Development Staff
Tempat Jakarta Barat
Jenis Pekerjaan Full Time
Spesialisasi Dibutuhkan Pengembangan Bisnis Baru (Penjualan)
Gaji Min Rp. 5.075.000
Gaji Max Rp. 5.275.000

Deskripsi Perusahaan

Perusahaan afiliasi kami, PT. Kosada Grup Indonesia (Barantum.com) sedang membuka lowongan.

Sejak didirikan pada tahun 2016, Barantum (PT Kosada Group Indonesia) telah menjadi platform terdepan di Indonesia yang menawarkan solusi Omnichannel CRM & Call Center berbasis cloud, dan telah menjadi partner resmi META.

Barantum telah membantu lebih dari 1000 perusahaan dari 100 industri di Indonesia dalam meningkatkan efisiensi dan produktivitas berbagai operasi bisnis, mulai dari prospek, penjualan, hingga mempertahankan loyalitas pelanggan melalui layanan yang lebih baik.

Kualifikasi : 
1. Pendidikan minimal Diploma semua jurusan
2. Fresh Graduate atau berpengalaman dibidang Sales/Telecall/Telesales/Business Development dipersilahkan melamar 
4. Punya pengalaman berjualan ERP atau CRM solution menjadi nilai tambah
5. Mempunyai surat izin (SIM C) dan bisa mengendarai kendaraan bermotor
6. Bisa join secepatnya dan ditempatkan di Grogol, Jakarta Barat.
7.  Mempunyai pembawaan diri yang baik, mempunyai jiwa ‘warrior’ yang mau berkembang bersama.

Deskripsi Pekerjaan : 
1. Mempromosikan produk perusahaan melalui call dan meeting ke client 
2. Menjaga hubungan baik dengan client 
3. Mencapai target KPI yang sudah ditetapkan perusahaan
4. Mengatur jadwal meeting dengan client untuk mempresentasikan produk perusahaan

Apa yang akan kamu dapatkan :
1. Basic Sallary, komisi penjualan, bonus-bonus, makan siang (katering), dan parkir member 
2. BPJS Kesehatan dan BPJS Ketenagakerjaan, visit claim, etc.
3. Work Life Balance, Training, kultur yang sehat, dan ada kesempatan menjadi karyawan tetap

Alamat Lengkap

Provinsi DKI Jakarta
Kota Jakarta Barat
Map Google Map

Keuntungan Kerja

  • Pengembangan karir dan peluang pertumbuhan.
  • Pendapatan yang stabil dan gaji rutin.
  • Lingkungan kerja yang mendukung dan kolaboratif.

Lamar kerja

Perlu diingat informasi yang tertera bisa saja berubah sewaktu-waktu.

Melamar pekerjaan tidak dipungut biaya, anda harus berhati-hati saat melamar pekerjaan.

Pastikan anda mengisi form lamaran yang dituju terlebih dahulu dan menunggu HRD perusahaan menghubungi untuk interview.

Disclaimer: pastikan anda membaca deskripsi dan intruksi dari lokercepat.id agar tidak mengalami kejadian yang tidak mengenakkan saat melamar pekerjaan. Karena kami adalah situs berbagi lowongan pekerjaan dengan sumber dari internet, koran, dan TV.

Tips dari admin. Gunakan bahasa yang sopan dan promosikan diri semenarik mungkin agar HRD/Staff terkait tertarik dengan anda.

Semoga sukses mendapat pekerjaan yang diinginkan.

Intruksi Melamar Pekerjaan

  1. Buka link "Lamar Sekarang" di atas
  2. Jika belum punya akunnya, silahkan daftar terlebih dahulu, buat profile/unggah resume sesuai dengan data diri anda
  3. Jika sudah mendaftar kalian bisa langsung login
  4. Promosikan diri anda lewat form lamaran kerja yang tertara
  5. Selesai, silahkan tunggu.

Bagikan Loker ini

Deskripsi Perusahaan

PetroSync is an international petroleum conference and training organization. We specialize in petroleum conferences and trainings. PetroSync also provides consultancy and news report on global petroleum developments. PetroSync is multi-national company with headquarter based in Singapore and offices in Kuala Lumpur, Malaysia and Jakarta, Indonesia

PetroSync offers conferences and trainings ranging from exploration & production, surface facilities, business and other related modules. Its events are attended by delegates from over 24 countries like Malaysia, Indonesia, Austria, Qatar, Australia, China, Singapore, Vietnam, India, Philippines, Brunei, Saudi Arabia, Japan, Korea, Nigeria and many other more.

PetroSync is the combination of the two words, Petroleum and Synchronize. We believe in knowledge advancement and sharing. The name means synchronizing all petroleum knowledge with all petroleum professionals around the world.

The color Orange is used because they represent the thoughtfulness and sincerity of PetroSync. It also means vitality with endurance. Lady luck’s color is orange too.

The color Black is used as it represents strong, definitive and self control. In order to cultivate self-control, one must remove doubt. To remove doubt, one must gain knowledge and this is where PetroSync comes in to aid you.

So.. are you ready to be a thought and stronger person with US?

Info Perusahaan

  • Industri: Pameran/Manajemen acara/PIKP
  • Ukuran Perusahaan: 1- 50 pekerja
  • Waktu Proses Lamaran: 26 hari
  • Tunjangan dan Lain-lain: Asuransi Gigi, Asuransi kesehatan, Olahraga (contoh: pusat kebugaran), Parkir, Penglihatan, Waktu regular, Senin - Jumat, Bisnis (contoh: Kemeja), Perfomance Bonusses, Lunch
  • Lokasi: Jalan Daan Mogot 1 No.8, West Jakarta,
Loker ini cocok untuk anda yang tinggal di provinsi: DKI Jakarta