Lowongan Kerja Jakarta Timur Posisi B2b Specialist di PT Yamaha Indonesia Motor Mfg

Gambar PT Yamaha Indonesia Motor Mfg Posisi B2B Specialist
  • Loker diposting 1 tahun yang lalu

Segera dibutuhkan!! loker dengan sistem full time untuk posisi B2B Specialist di tempat usaha PT Yamaha Indonesia Motor Mfg untuk domisili Jakarta Timur serta sekitarnya.

Pengalaman yang kita butuhkan adalah Penjualan / Pemasaran & Pemasaran/Pengembangan Bisnis serta orang yang mampu bekerja dengan tekun.

Adapun persyaratan yang kita butuhkan adalah minimum Sarjana (S1). Yang merupakan ketentuan yang PT kami berikan.

Upah yang perusahaan ini tawarkan cukup kompetitif menurut dari pengalaman karyawan. Rata-rata upah yang kami tawarkan adalah Rp 1.800.000 - Rp 5.500.000.

Info Loker

Perusahaan PT Yamaha Indonesia Motor Mfg
Posisi B2b Specialist
Tempat Jakarta Timur
Tingkatan Kerja Pegawai (non-manajemen & non-supervisor)
Kualifikasi Sarjana (S1)
Jenis Pekerjaan Full Time
Spesialisasi Dibutuhkan Pemasaran/Pengembangan Bisnis, Penjualan / Pemasaran
Gaji Min Rp. 1.800.000
Gaji Max Rp. 5.500.000

REQUIREMENT :

  • S1 Manajemen / Public Relation / Bisnis / Teknik Industri
  • Memiliki kemampuan komunikasi & presentasi yang baik
  • Memiliki kemampuan Negotiation Skill
  • Fasih berbahasa Inggris
  • Diutamakan yang menyukai pekerjaan lapangan & memiliki banyak relasi
  • Meguasai Ms. Office & mampu menganalisa data
  • Memiliki Sim A & C

JOB DESCRIPTION :

  • Menghandle transaksi pengadaan sepeda motor plat merah melalui website LKPP
  • Membangun komunikasi antara pihak institusi pemerintah yang melakukan pembelian dengan dealer
  • Menyiapkan data serta melakukan analisa terkait penjualan plat merah baik melalui LKPP maupun manual
  • Melakukan pendaftaran Tingkat Kandungan Dalam Negeri (TKDN) untuk semua produk Yamaha
  • Kontrol kegiatan / hasil kerja serta mengatasi masalah yang timbul untuk memastikan keberhasilan penjualan dealer & tercapainya target Department
  • Mengembangkan sistem untuk memberikan pelayanan yang tepat waktu, efisien serta minim komplain baik kepada internal Yamaha, Dealer maupun konsumen (instansi terkait)
  • Berkoordinasi dengan tim & dealer untuk mengembangkan dan meningkatkan penjualan B2B
  • Membantu kegiatan yang berhubungan dengan E-Commerce maupun Leasing

Alamat Lengkap

Provinsi Jakarta Timur
Alamat PT. Yamaha Indonesia Motor Manufacturing, Jl. Dr. KRT Radjiman Widyodiningrat No.23, Rw. Terate, Kec. Cakung, Kota Jakarta Timur, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 13920
Map Google Map

Keuntungan Kerja

  • Mendapat pengalaman kerja
  • Bonus jika lembur
  • Diajari terlebih dahulu

Lamar kerja

Perlu diingat informasi yang tertera bisa saja berubah sewaktu-waktu.

Melamar pekerjaan tidak dipungut biaya, anda harus berhati-hati saat melamar pekerjaan.

Pastikan anda mengisi form lamaran yang dituju terlebih dahulu dan menunggu HRD perusahaan menghubungi untuk interview.

Disclaimer: pastikan anda membaca deskripsi dan intruksi dari lokercepat.id agar tidak mengalami kejadian yang tidak mengenakkan saat melamar pekerjaan. Karena kami adalah situs berbagi lowongan pekerjaan dengan sumber dari internet, koran, dan TV.

Tips dari admin. Gunakan bahasa yang sopan dan promosikan diri semenarik mungkin agar HRD/Staff terkait tertarik dengan anda.

Semoga sukses mendapat pekerjaan yang diinginkan.

Intruksi Melamar Pekerjaan

  1. Buka link "Lamar Sekarang" di atas
  2. Jika belum punya akunnya, silahkan daftar terlebih dahulu, buat profile/unggah resume sesuai dengan data diri anda
  3. Jika sudah mendaftar kalian bisa langsung login
  4. Promosikan diri anda lewat form lamaran kerja yang tertara
  5. Selesai, silahkan tunggu.

Bagikan Loker ini

Deskripsi Perusahaan

Yamaha berdiri di Indonesia sejak 1974, memberikan kontribusi yang besar dalam penyediaan alat transportasi kendaraan roda dua, dengan standar kualitas yang tinggi disertai pelayanan purna jual yang tersebar di seluruh Indonesia dengan total jaringan lebih dari 3.00 dealer dan bengkel.

Yamaha Indonesia memiliki perjalanan dan pengalaman yang panjang dalam memproduksi dan melayani masyarakat Indonesia. Yamaha Indonesia secara terus menerus melakukan inovasi terhadap produk, proses produksi maupun pelayanan yang selalu berorientasi terhadap keinginan dan kepuasan pelanggan serta komunitas sebagai prioritas utama perusahaan.

Kunci sukses Yamaha adalah memiliki ciri khas unik dan menjadi pelopor dalam inovasi yang melebihi keinginan pelanggan, dengan tujuan masa mendatang yang lebih baik berdasarkan semangat Semakin di Depan.

Info Perusahaan

  • Industri: Manufaktur/Produksi
  • Ukuran Perusahaan: 2001 - 5000 pekerja
  • Waktu Proses Lamaran: 6 hari
  • Tunjangan dan Lain-lain: Tip, Asuransi kesehatan, Olahraga (contoh: pusat kebugaran), Parkir, Penglihatan, Waktu regular, Senin - Jumat, Soft loan motorcycle for the employee, Uniform
Loker ini cocok untuk anda yang tinggal di provinsi: Jakarta Timur