Lowongan Kerja Tangerang Posisi Admin Inhouse di PT. Jasa Kelola Solusindo

Gambar PT. Jasa Kelola Solusindo Posisi Admin Inhouse
  • Loker diposting 4 bulan yang lalu

Telah dibuka lowongan pekerjaan dengan sistem full time untuk posisi Admin Inhouse di tempat usaha PT. Jasa Kelola Solusindo untuk kota/kab Tangerang & Banten dan sekitarnya.

Skill yang usaha kami inginkan adalah Asisten Administratif (Administrasi & Dukungan Perkantoran) serta orang yang mampu mengemban pekerjaan dengan baik.

Perusahaan kami tidak memiliki persyaratan minimal pendidikan/sertifikasi yang khusus terhadap pelamar pekerjaan sehingga anda dapat mencoba melamar ke perusahaan ini dengan memberikan CV atau portofolio anda.

Gaji yang perusahaan kami tawarkan cukup kompetitif tergantung dari pengalaman pekerja. Rata-rata upah yang kami berikan adalah Rp 2.000.000 - Rp 8.500.000.

Info Loker

Perusahaan PT. Jasa Kelola Solusindo
Posisi Admin Inhouse
Tempat Tangerang
Jenis Pekerjaan Full Time
Spesialisasi Dibutuhkan Asisten Administratif (Administrasi & Dukungan Perkantoran)
Gaji Min Rp. 2.000.000
Gaji Max Rp. 8.500.000

Deskripsi Pekerjaan :

  • Bersama dengan Project Manager : bertanggung jawab atas keabsahan kas
  • Berperan sebagai customer service untuk konsumen (memberikan informasi mengenai promo, legalitas, fasilitas kepada konsumen, dsb)
  • Melakukan penagihan cicilan uang muka secara berkala kepada konsumen
  • Mendampingi konsumen dalam pengisian form-form terkait dengan perumahan (Surat Pemesanan Rumah, Form Komplain, Kuesioner Kriteria Konsumen, dsb)
  • Membuat & menyimpan/filing tanda terima pembayaran/penyerahan data konsumen
  • Menerima data konsumen serta memastikan kelengkapannya
  • Mengupdate stock kavling secara berkala
  • Menghubungi konsumen untuk jadwal wawancara dan akad kredit
  • Memastikan ketersediaan stok brosur, daftar harga dan semua formulir yang dibutuhkan
  • Melakukan verifikasi persyaratan KPR konsumen (termasuk pembayaran DP, dsb)
  • Me-follow up ke bank mengenai status KPR konsumen

Persyaratan :

  • 18 – 35 Tahun
  • Pendidikan minimal D3
  • Menguasai Ms. Office
  • Cekatan, teliti, disiplin, rapih
  • Memiliki pengalaman minimal 1 tahun sebagai admin inhouse di perusahaan developer / perumahan lebih disukai
  • Penempatan di Sepatan – Kabupaten Tangerang
  • Bersedia untuk mengikuti proses wawancara di kantor pusat Alam Sutera

Alamat Lengkap

Provinsi Banten
Kota Tangerang
Alamat Jasa Kelola Marketplace, Jl. KH. Mursan No.8, RT.003/RW.03, Banten 15123, Indonesia
Map Google Map

Keuntungan Kerja

  • Pengembangan karir dan peluang pertumbuhan.
  • Pendapatan yang stabil dan gaji rutin.
  • Lingkungan kerja yang mendukung dan kolaboratif.

Lamar kerja

Perlu diingat informasi yang tertera bisa saja berubah sewaktu-waktu.

Melamar pekerjaan tidak dipungut biaya, anda harus berhati-hati saat melamar pekerjaan.

Pastikan anda mengisi form lamaran yang dituju terlebih dahulu dan menunggu HRD perusahaan menghubungi untuk interview.

Disclaimer: pastikan anda membaca deskripsi dan intruksi dari lokercepat.id agar tidak mengalami kejadian yang tidak mengenakkan saat melamar pekerjaan. Karena kami adalah situs berbagi lowongan pekerjaan dengan sumber dari internet, koran, dan TV.

Tips dari admin. Gunakan bahasa yang sopan dan promosikan diri semenarik mungkin agar HRD/Staff terkait tertarik dengan anda.

Semoga sukses mendapat pekerjaan yang diinginkan.

Intruksi Melamar Pekerjaan

  1. Buka link "Lamar Sekarang" di atas
  2. Jika belum punya akunnya, silahkan daftar terlebih dahulu, buat profile/unggah resume sesuai dengan data diri anda
  3. Jika sudah mendaftar kalian bisa langsung login
  4. Promosikan diri anda lewat form lamaran kerja yang tertara
  5. Selesai, silahkan tunggu.

Bagikan Loker ini

Deskripsi Perusahaan

Vistaland Group adalah Spesialis Pengembang Rumah Sederhana yang telah merintis proyek-proyek perumahan sejak tahun 2007. Dimulai dari lahan seluas 5ha Vista Land Group telah berhasil dengan kerja keras membuahkan proyek perdana perumahan tipe 21 yang mendapatkan respon luar biasa dari konsumen.

Menanggapi permintaan di daerah Cileungsi, Vistaland Group terus mengembangkan proyek-proyek di wilayah tersebut dan perlahan-lahan membangun reputasi sebagai Developer yang terpercaya dengan tingkat keberhasilan sold out 100% dan berhasil membangun sesuai spesifikasi dan waktu yang bahkan melebihi ekspektasi konsumen pada saat itu.

Bisnis yang hanya dirintis dengan awalnya 5 orang Staff, bertumbuh pesat hingga saat ini beranggotakan 100 orang anggota tim yang mendedikasikan waktu dan usahanya sebagai profesional spesialis Rumah Sederhana yang kini telah membangun dan menjual 13,532 unit rumah dengan total lahan 166,7ha di 20 lokasi proyek yang tersebar di Bogor, Bekasi, Tangerang, dan Cikarang

Keberhasilan demi keberhasilan dalam memberikan return on investment yang konsisten dan dengan ROI di atas rata-rata industry developer, Vistaland Group membuahkan kepercayaan tidak hanya dari konsumen yang mengapresiasi reputasi Vistaland Group dimana semua proyek pasti aman dan pasti dibangun dengan memperhatikan mutu, namun kepercayaan yang juga diperoleh dari para Investor, Supplier, Pemerintah Setempat dan Mitra Perbankan.

Sebagai salah satu puncaknya dari pencapaian Vistaland Group adalah dengan memenangkan BTN Award sebagai penyalur Kredit Pemilikan Rumah (KPR) RSSTerbanyak pada tahun 2012 dan 2013 yang dalam satu tahun memecahkan jumlah record pengadaan Akad terbanyak.

Dengan modal pengalaman, kompetensi, visi,dan terutama kepercayaan reputasi yang telah dibangun Vistaland Group terus mengembangkan usahanya sebagai salah satu Developer Rumah Sederhana yang paling terpercaya di Indonesia.

Info Perusahaan

  • Industri: Properti/Real Estate
  • No. Registrasi: -
  • Ukuran Perusahaan: 51 - 200 pekerja
  • Waktu Proses Lamaran: 15 hari
  • Tunjangan dan Lain-lain: Tip, Asuransi kesehatan, Pinjaman, Olahraga (contoh: pusat kebugaran), Penglihatan, Waktu regular, Senin - Jumat, Bisnis (contoh: Kemeja), Annual Bonus, Tunjangan Karyawan
  • Lokasi: Tigaraksa
Loker ini cocok untuk anda yang tinggal di provinsi: Banten