Lowongan Kerja Kota Banda Aceh Posisi Account Manager di PT. Cipta Kreasi Inovatif

  • Loker diposting 5 jam yang lalu

Perusahaan kami merilis lapangan pekerjaan dengan sistem full time untuk posisi Account Manager di kantor PT. Cipta Kreasi Inovatif untuk kota/kab Kota Banda Aceh & Aceh (Jarak jauh) dan sekitarnya.

Kemampuan yang kita inginkan ialah Manajemen Akun & Relasi (Penjualan) serta orang yang jujur dan bertanggung jawab.

Perusahaan ini tidak memiliki syarat yang tersendiri terhadap calon pelamar sehingga anda bisa mencoba melamar ke perusahaan kami dengan memberikan CV atau portofolio anda.

Gaji yang kami tawarkan cukup kompetitif tergantung dari skill karyawan. Rata-rata upah yang kami tawarkan adalah Rp 4.700.000 - Rp 7.100.000.

Info Loker

Perusahaan PT. Cipta Kreasi Inovatif
Posisi Account Manager
Tempat Kota Banda Aceh
Jenis Pekerjaan Full Time
Spesialisasi Dibutuhkan Manajemen Akun & Relasi (Penjualan)
Gaji Min Rp. 4.741.667
Gaji Max Rp. 7.075.000

Lowongan Kerja: Account Manager

PT Cipta Kreasi Inovatif – Kantor di BEKASI

Ringkasan Pekerjaan – Account Manager – Area Banda Aceh

Kami mencari seorang Account Manager yang energik dan berorientasi pada target untuk bergabung dan membantu mendorong pertumbuhan penjualan dan pendapatan perusahaan. Anda akan memiliki peran penting dalam membangun relasi bisnis, menawarkan produk dan solusi lengkap, serta memperluas jaringan pelanggan kami.

Ruang Lingkup Produk & Solusi yang Dijual:

  • Perangkat IT & jaringan: komputer, server, storage, switch, router, software, dan keamanan jaringan

  • Peralatan kantor: laptop, PC, printer, scanner, mesin fotocopy, UPS, CCTV, meja kursi kantor

  • Perangkat Audio Visual: LED Videotron, Smart TV, TV Wall, Digital Signage, Sound System, kamera, drone, dsb

  • Dashboard Monitoring: untuk CCTV, SCADA, komunikasi, hingga operation center

  • Solusi event & perusahaan: percetakan kebutuhan event, packaging produk, souvenir & paket meeting

  • Alat laboratorium pendidikan: lab kimia, lab biologi, lab teknik sipil, lab geologi, lab pertanian, dsb.

Tanggung Jawab:

  • Mencari dan menghubungi calon pelanggan baru

  • Menawarkan dan menjual produk serta layanan IT perusahaan

  • Menyusun proposal penawaran dan melakukan presentasi ke klien

  • Menjaga hubungan baik dengan pelanggan yang sudah ada

  • Mencapai target penjualan bulanan dan tahunan

Kualifikasi:

  • Pengalaman minimal 1 tahun di bidang penjualan B2B dan B2G (diutamakan di bidang IT)

  • Komunikatif, persuasif, dan memiliki keterampilan negosiasi yang baik

  • Berorientasi pada target dan mampu bekerja secara mandiri

  • Memahami produk-produk IT menjadi nilai tambah

  • Mempunyai pengalaman penjualan di Pemerintahan menjadi nilai tambah

Fasilitas:

  • Gaji pokok + UNLIMITED KOMISI/BONUS penjualan menarik

  • Peluang pengembangan karier dan pembelajaran

  • Bekerja dalam tim yang solid dan profesional

  • Proyek berskala besar di sektor pemerintahan dan swasta

Kirim Lamaran ke:

  • Alamat Kantor: Grand Galaxy City, Jl. Rukan Sentral Komersil 6 No.19, Jaka Setia, Kec. Bekasi Sel., Kota Bks, Jawa Barat 17147

Alamat Lengkap

Provinsi Aceh (Jarak jauh)
Kota Kota Banda Aceh
Alamat Jl. Lamnyong
Map Google Map

Keuntungan Kerja

  • Peluang pengembangan karir dan pertumbuhan.
  • Penghasilan yang stabil dan gaji rutin.
  • Lingkungan kerja yang kolaboratif dan tim yang solid.

Lamar kerja

Perlu diingat informasi yang tertera bisa saja berubah sewaktu-waktu.

Melamar pekerjaan tidak dipungut biaya, anda harus berhati-hati saat melamar pekerjaan.

Pastikan anda mengisi form lamaran yang dituju terlebih dahulu dan menunggu HRD perusahaan menghubungi untuk interview.

Disclaimer: pastikan anda membaca deskripsi dan intruksi dari lokercepat.id agar tidak mengalami kejadian yang tidak mengenakkan saat melamar pekerjaan. Karena kami adalah situs berbagi lowongan pekerjaan dengan sumber dari internet, koran, dan TV.

Tips dari admin. Gunakan bahasa yang sopan dan promosikan diri semenarik mungkin agar HRD/Staff terkait tertarik dengan anda.

Semoga sukses mendapat pekerjaan yang diinginkan.

Intruksi Melamar Pekerjaan

  1. Buka link "Lamar Sekarang" di atas
  2. Jika belum punya akunnya, silahkan daftar terlebih dahulu, buat profile/unggah resume sesuai dengan data diri anda
  3. Jika sudah mendaftar kalian bisa langsung login
  4. Promosikan diri anda lewat form lamaran kerja yang tertara
  5. Selesai, silahkan tunggu.

Bagikan Loker ini

Deskripsi Perusahaan

PT. Cipta Kreasi Inovatif adalah perusahaan yang bergerak di bidang teknologi dan inovasi, menjadi pionir dalam menciptakan solusi kreatif dan revolusioner untuk memenuhi kebutuhan pasar. Dengan komitmen yang kuat terhadap penelitian dan pengembangan, perusahaan ini terus berinovasi untuk memberikan produk dan layanan terbaik kepada pelanggan.

Info Perusahaan

  • Industri:
Loker ini cocok untuk anda yang tinggal di provinsi: Kota Banda Aceh