Lowongan Kerja Bogor Posisi Apoteker Penanggung Jawab Quality Control di PT Surya Cipta Sempurna

Gambar PT Surya Cipta Sempurna Posisi Apoteker Penanggung Jawab Quality Control
  • Loker diposting 2 tahun yang lalu

Segera dibutuhkan!! lapangan pekerjaan dengan sistem full time untuk posisi Apoteker Penanggung Jawab Quality Control di perusahaan PT Surya Cipta Sempurna untuk domisili Bogor atau sekitarnya.

Pengalaman yang kami butuhkan adalah Layanan Kesehatan & Farmasi serta orang yang mampu mengemban pekerjaan dengan baik.

Selain itu untuk persyaratan minimal pendidikan/sertifikasi yang kita inginkan adalah minimum Sarjana (S1). Sesuai dari peraturan yang PT kami berikan.

Upah yang kami tawarkan cukup kompetitif tergantung dari pengalaman karyawan. Rata-rata upah yang kami tawarkan adalah Rp 1.800.000 - Rp 5.500.000.

Info Loker

Perusahaan PT Surya Cipta Sempurna
Posisi Apoteker Penanggung Jawab Quality Control
Tempat Bogor
Tingkatan Kerja Supervisor/Koordinator
Kualifikasi Sarjana (S1)
Jenis Pekerjaan Full Time
Spesialisasi Dibutuhkan Farmasi, Layanan Kesehatan
Gaji Min Rp. 1.800.000
Gaji Max Rp. 5.500.000

Kualifikasi:

  • Lulusan Profesi Apoteker
  • Memiliki pengalaman minimal 3 tahun sebagai QC di perusahaan farmasi
  • Memiliki pemahaman CPOB yang baik
  • Menguasai instrumen – instrumen yang digunakan dalam lab (spektro, HPLC)
  • Memiliki STRA yang masih aktif
  • Memiliki kemampuan komunikasi dan kerjasama tim yang baik
  • Bersedia ditempatkan di Bogor.
  • Bersedia untuk mobile ke cabang lainnya jika dibutuhkan.

Deskripsi pekerjaan:

  1. Menyetujui atau menolak bahan awal, bahan pengemas, produk rumahan dan produk jadi.
  2. Memastikan bahwa seluruh pengujian yang diperlukan telah dilaksanakan.
  3. Memberi persetujuan terhadap spesifikasi, petunjuk kerja pengambilan sampel, metode pengujian dan prosedur pengawasan mutu lain.
  4. Memberi persetujuan dan memantau semua kontrak analisis.
  5. Memastikan bahwa verifikasi metode analisis yang dilaksanakan.
  6. Membantu APJ Quality Assurance menyiapkan, melaksanakan dan memantau penyelenggaraan program pelatihan personil Quality Control yang efektif.
  7. Menyusun dan merevisi prosedur Quality Control dan spesifikasi bahan atau produk.
  8. Menyiapkan instruksi tertulis yang rinci untuk melakukan tiap inspeksi, pengujian dan analisis.
  9. Menyusun rancangan dan prosedur pengembilan sampel secara tertulis. 
  10. Memastikan pemberian label yang benar pada bahan dan produk.
  11. Menyiapkan sampel pertinggal untuk rujukan di kemudian hari.
  12. Melakukan evaluasi stabilitas semua produk jadi secara berlanjut dan bahan awal jika diperlukan, serta menyiapkan prosedur penyimpanan bahan dan produk di dalam Pabrik berdasarkan data stabilitasnya.
  13. Menetapkan tanggal daluwarsa dan batas waktu penggunaan bahan awal dan produk jadi berdasarkan data stabilitasnya serta kondisi penyimpanannya.
  14. Berperan serta dan / atau memberi bantuan dalam pelaksanaan program validasi di semua Bagian.
  15. Menyediakan baku pembanding sekunder sesuai spesifikasi yang terdapat pada prosedur pengujian yang berlaku dan menyimpan baku pembending pada lokasi yang tepat.
  16.  Menyimpan catatan hasil pengujian semua sampel yang diambil.
  17. Melakukan evaluasi produk kembalian dan menetapkan apakah produk tersebut dapat digunakan langsung atau diproses ulang atau harus dimusnahkan.
  18. Turut melaksanakan inspeksi dan menyiapkan rencana perbaikan serta realisasinya.
  19. Bertanggung jawab bersama Kepala Bagian Produksi dan APJ Quality Assurance untuk mengotorisasi prosedur tertulis dan dokumen lain, termasuk revisi yang diperlukan dalam Quality Control.
  20. Turut serta dalam pemantauan dan pengendalian lingkungan pembuatan BAO sesuai prosedur.
  21. Membantu APJ Quality Assurance untuk menyiapkan, melaksanakan dan memantau penyelenggaraan program pelatihan yang efektif bagi personil Quality Control dan personil Bagian lain yang memerlukan.
  22. Bertanggung jawab bersama APJ Quality Assurance terhadap persetujuan dan pemantauaan pemasok bahan.
  23. Bertanggung jawab bersama APJ Quality Assurance terhadap persetujuan dan pemantauan analisis atas dasar kontrak.
  24. Bertanggung jawab bersama APJ Quality Assurance atas sampel representatif dan penyimpanan sampel pertinggal dan dokumen Pengawasan Mutu yang rapi.
  25. Bertanggung jawab bersama APJ Quality Assurance melakukan inspeksi, penyelidikan dan pengambilan sampel, yang diperlukan untuk penentuan faktor yang mungkin berdampak terhadap mutu produk.
  26. Berinteraksi dengan Bagian Produksi yang berkaitan dalam rangka penyelenggaraan in process control, dan pengambilan keputusan.
  27. Bertanggung jawab dalam penentuan dan penerapan peraturan keselamatan dan kesehatan kerja dalam pengawasan Mutu.
  28. Membuat laporan bulanan sesuai jadwal yang ditetapkan.

Alamat Lengkap

Provinsi Jawa Barat
Kota Bogor
Map Google Map

Keuntungan Kerja

  • Meals allowance
  • Transportation allowance

Lamar kerja

Perlu diingat informasi yang tertera bisa saja berubah sewaktu-waktu.

Melamar pekerjaan tidak dipungut biaya, anda harus berhati-hati saat melamar pekerjaan.

Pastikan anda mengisi form lamaran yang dituju terlebih dahulu dan menunggu HRD perusahaan menghubungi untuk interview.

Disclaimer: pastikan anda membaca deskripsi dan intruksi dari lokercepat.id agar tidak mengalami kejadian yang tidak mengenakkan saat melamar pekerjaan. Karena kami adalah situs berbagi lowongan pekerjaan dengan sumber dari internet, koran, dan TV.

Tips dari admin. Gunakan bahasa yang sopan dan promosikan diri semenarik mungkin agar HRD/Staff terkait tertarik dengan anda.

Semoga sukses mendapat pekerjaan yang diinginkan.

Intruksi Melamar Pekerjaan

  1. Buka link "Lamar Sekarang" di atas
  2. Jika belum punya akunnya, silahkan daftar terlebih dahulu, buat profile/unggah resume sesuai dengan data diri anda
  3. Jika sudah mendaftar kalian bisa langsung login
  4. Promosikan diri anda lewat form lamaran kerja yang tertara
  5. Selesai, silahkan tunggu.

Bagikan Loker ini

Deskripsi Perusahaan

PT Surya Cipta Sempurna adalah perusahaan multi-bisnis yang bergerak dibidang manufaktur, distribusi, restaurant dan distributor FMCG.

Perusahaan kami terus berkembang dengan pesat, oleh sebab itu kami membutuhkan banyak tenaga kerja untuk berbagai posisi.

Lingkungan kerja yang nyaman, jenjang karir yang menjanjikan kami tawarkan untuk pribadi yang ulet, dinamis, berkualitas, dan menyukai tantangan untuk berkembang bersama kami.

Berlokasi di Jl. Gedong Panjang 2 No. 5A – 5B, Bandengan, Jakarta Barat.

Info Perusahaan

  • Industri: Makanan & Minuman/Katering/Restoran
  • Ukuran Perusahaan: 1001 - 2000 pekerja
  • Waktu Proses Lamaran: 21 hari
  • Tunjangan dan Lain-lain: Asuransi kesehatan, Waktu regular, Senin - Jumat, Kasual (contoh: Kaos)
Loker ini cocok untuk anda yang tinggal di provinsi: Jawa Barat