Lowongan Kerja Karawang Posisi Manufacturing Excellence di PT Multi Indomandiri (Wings Group)

  • Loker diposting 3 minggu yang lalu

Perusahaan kami telah merilis loker dengan sistem full time untuk posisi Manufacturing Excellence di tempat usaha PT Multi Indomandiri (Wings Group) untuk domisili Karawang & Jawa Barat atau sekitarnya.

Kemampuan yang usaha kami butuhkan ialah Produksi, Perencanaan & Penjadwalan (Manufaktur, Transportasi & Logistik) serta orang yang mampu bekerja dengan tekun.

Perusahaan ini tidak memiliki syarat yang khusus terhadap pelamar sehingga anda dapat mencoba melamar ke perusahaan ini dengan memberikan CV atau portofolio anda.

Upah yang perusahaan tawarkan cukup kompetitif menurut dari pengalaman pekerja. Rata-rata upah yang kami berikan adalah Rp 2.000.000 - Rp 8.500.000.

Info Loker

Perusahaan PT Multi Indomandiri (Wings Group)
Posisi Manufacturing Excellence
Tempat Karawang
Jenis Pekerjaan Full Time
Spesialisasi Dibutuhkan Produksi, Perencanaan & Penjadwalan (Manufaktur, Transportasi & Logistik)
Gaji Min Rp. 2.000.000
Gaji Max Rp. 8.500.000

PT Multi Indomandiri (MIM) merupakan salah satu anak perusahaan Wings Group yang berdiri sejak tahun 2013.

Tumbuh dalam 1 dekade terakhir, PT Multi Indomandiri terus berupaya untuk memproduksi produk-produk di bidang fabric care, home care, personal care, serta obat tradisional dengan kualitas prima dan aman dikonsumsi.

Kami mengedepankan standar dan prosedur yang sesuai dengan Sistem Manajemen Mutu (ISO 9001:2015), Sistem Keselamatan Kesehatan Kerja dan Lingkungan (ISO 14001:2015 dan ISO 45001:2018), Sistem CPPKRTB, Sistem CPKB, Sistem CPOTB, dan Sistem Jaminan Produk Halal, sebagai komitmen kami untuk selalu memberikan kualitas prima untuk keluarga Indonesia.

TANGGUNG JAWAB:

  1. Melakukan pengambangan sistem perhitungan, pencatatan, dan analisa data.
  2. Membantu pelaksanaan dan pengembangan sistem kerja yang berkaitan dengan program kerja Manufacturing Excellence.
  3. Bertanggung jawab untuk memantau perkembangan dan mengatur project-project program Manufacturing Excellence.
  4. Bertanggung jawab untuk memimpin project-project yang berhubungan dengan perbaikan berkelanjutan dibawah program Manufacturing Excellence.
  5. Melakukan review terhadap segala kegiatan dan proyek yang berada di bawah program Manufacturing Excellence.
  6. Memberikan update progress project beserta analisis permasalahan dan action plan.
  7. Melakukan evaluasi pencapaian objective target dan memberikan feedback kepada manajemen.

KUALIFIKASI:

  1. Lulusan S1 Teknik Industri atau Teknik Mesin.
  2. Pengalaman 1-2 tahun di bidang Manufacturing Excellence/Lean Manufacture/Industrial Engineering/Product Engineering di perusahaan manufaktur.
  3. Berpengalaman di industri household supplies, personal care & kosmetik, serta plastic packaging.
  4. Pengetahuan yang baik tentang ISO 14001, ISO 9001, ISO 45001, CPOTB, CPKB, CPPKRTB, dan Sistem Jaminan Halal
  5. Menguasai dasar-dasar WCO.
  6. Memahami OEE, TPM, dan menguasai Six Sigma (Yellow Belt).
  7. Memiliki kemampuan analisa dan komunikasi yang baik.

Alamat Lengkap

Provinsi Jawa Barat
Kota Karawang
Alamat Jl. Raya Rengasdengklok Selatan No.174
Map Google Map

Keuntungan Kerja

  • Peluang untuk membangun pengalaman kerja.
  • Hubungan sosial dan jaringan profesional yang berkembang.
  • Akses ke sumber daya dan fasilitas perusahaan.

Lamar kerja

Perlu diingat informasi yang tertera bisa saja berubah sewaktu-waktu.

Melamar pekerjaan tidak dipungut biaya, anda harus berhati-hati saat melamar pekerjaan.

Pastikan anda mengisi form lamaran yang dituju terlebih dahulu dan menunggu HRD perusahaan menghubungi untuk interview.

Disclaimer: pastikan anda membaca deskripsi dan intruksi dari lokercepat.id agar tidak mengalami kejadian yang tidak mengenakkan saat melamar pekerjaan. Karena kami adalah situs berbagi lowongan pekerjaan dengan sumber dari internet, koran, dan TV.

Tips dari admin. Gunakan bahasa yang sopan dan promosikan diri semenarik mungkin agar HRD/Staff terkait tertarik dengan anda.

Semoga sukses mendapat pekerjaan yang diinginkan.

Intruksi Melamar Pekerjaan

  1. Buka link "Lamar Sekarang" di atas
  2. Jika belum punya akunnya, silahkan daftar terlebih dahulu, buat profile/unggah resume sesuai dengan data diri anda
  3. Jika sudah mendaftar kalian bisa langsung login
  4. Promosikan diri anda lewat form lamaran kerja yang tertara
  5. Selesai, silahkan tunggu.

Bagikan Loker ini

Deskripsi Perusahaan

PT Multi Indomandiri adalah perusahaan yang telah memberikan kontribusi yang besar di industri teknologi informasi di Indonesia. Dengan komitmen yang kuat terhadap inovasi dan kualitas, perusahaan ini telah menjadi pemimpin dalam penyediaan solusi teknologi yang efisien dan berkualitas tinggi. Keterampilan dan dedikasi tim yang profesional membuat PT Multi Indomandiri mampu memberikan layanan terbaik kepada pelanggan, menjadikannya pilihan utama bagi perusahaan-perusahaan yang mengutamakan kemajuan teknologi.

Info Perusahaan

  • Industri:
Loker ini cocok untuk anda yang tinggal di provinsi: Jawa Barat