Lowongan Kerja Sidoarjo Posisi Kepala Produksi di Dwi Selo Giri Mas

Gambar Dwi Selo Giri Mas Posisi KEPALA PRODUKSI
  • Loker diposting 2 tahun yang lalu

Kami merilis loker dengan sistem full time untuk posisi KEPALA PRODUKSI di kantor Dwi Selo Giri Mas untuk daerah Sidoarjo serta sekitarnya.

Kemampuan yang perusahaan kami butuhkan ialah Manufaktur serta orang yang mampu bekerja dengan tekun.

Selain itu untuk kualifikasi yang perusahaan inginkan ialah minimal Sarjana (S1). Merupakan ketentuan yang perusahaan kami berikan.

Upah yang kami berikan cukup bersaing menurut dari pengalaman karyawan. Minimum upah yang kami berikan adalah Rp 1.800.000 - Rp 5.500.000. Tapi itu semua bisa berubah menurut dari keputusan HRD.

Info Loker

Perusahaan Dwi Selo Giri Mas
Posisi Kepala Produksi
Tempat Sidoarjo
Tingkatan Kerja Supervisor/Koordinator
Kualifikasi Sarjana (S1)
Jenis Pekerjaan Full Time
Spesialisasi Dibutuhkan Manufaktur
Gaji Min Rp. 1.800.000
Gaji Max Rp. 5.500.000

PT. Dwi Selo Giri Mas adalah perusahaan swasta yang bergerak di bidang pertambangan di Sidoarjo. Kami membuka lowongan kerja sebagai Kepala Produksi untuk mengatur proses produksi agar mencapai standard yang telah ditetapkan.

DESKRIPSI PEKERJAAN:

  • Memonitor produktivitas mesin serta operasional harian untuk pemenuhan pencapaian target
  • Mengevaluasi produktivitas serta kapasitas mesin untuk penentuan target produksi
  • Mencegah dan mengatasi masalah operasional mesin untuk meminimalisir kesalahan dan memaksimalkan efisiensi
  • Memenuhi target kualitas dan kuantitas produksi
  • Mampu menjalankan tugas-tugas terkait lainnya dalam upaya pencapaian target sales perusahaan
  • Menjaga standard kualitas bahan baku, proses produksi, hingga hasil produksi
  • Membangun dan dapat bekerja dengan team produksi dan komunikatif dalam pencapaian target
  • Melakukan pengarsipan dan memastikan ketersediaan dokumen penunjang produksi
  • Memantau kualitas hasil produksi berdasarkan laporan kualitas yang diterima dari bagian QC
  • Memberikan laporan kepada Kepala Bagian terkait pelaksanaan produksi
  • Bertanggung jawab memastikan proses produksi berjalan dengan lancer sesuai jadwal produksi dan target-target yang ditetapkan dalam KPI (Key Performance Indicator)
  • Menganalisa data-data laporan produksi dan KPI
  • Merencanakan dan memastikan kegiatan Autonomous Maintenance, Hazard Analysis Critical Control dan Kesehatan dan Keselamatan Kerja, Good Manufacturing Practise (GMP) dan Standard Sanitation Operating Procedure (SSOP) di area produksi
  • Membuat permintaan barang untuk part-part mesin dan penunjang produksi
  • Memastikan alat-alat pengukuran yang terkait dengan pemantauan kualitas proses dikalibrasi/diverifikasi
  • Mengembangkan sistem prosedur dibagiannya dan memastikan pelaksanaannya
  • Menjaga sistem dokumentasi dan catatan di bagiannya dengan aman dan baik
  • Merencanakan dan melaksanakan 6R (Ringkas, Rapi, Resik, Rawat, Rajin dan Rasa Aman) di areanya

KUALIFIKASI:

  • Pendidikan minimal S1. Diutamakan dari jurusan Teknik Sipil, Teknik Industri, Teknik Kimia, dan Teknik Mesin
  • Berpengalaman di bidang yang sama minimal 3 tahun
  • Berusia maksimal 35 tahun
  • Menguasai mesin, proses produksi serta management
  • Mampu membuat SOP produksi, monitoring dan pengawasan pelaksanaan proses produksi
  • Memiliki integritas dan kemampuan leadership yang kuat serta komunikatif
  • Memahami ISO dan Sistem Mutu
  • Loyal, jujur dan bertanggung jawab
  • Menguasai MS Office dan mampu mengoperasikan komputer
  • Dapat bekerja secara individu, tim dan target
  • Berbahasa Inggris dan Mandarin adalah nilai bonus
  • Bersedia ditempatkan di Sidoarjo

Alamat Lengkap

Provinsi Jawa Timur
Kota Sidoarjo
Alamat HPWG+XX6, Tebel Tengah, Tebel, Kec. Gedangan, Kabupaten Sidoarjo, Jawa Timur 61254, Indonesia
Map Google Map

Keuntungan Kerja

  • Mendapat pengalaman kerja
  • Bonus jika lembur
  • Diajari terlebih dahulu

Lamar kerja

Perlu diingat informasi yang tertera bisa saja berubah sewaktu-waktu.

Melamar pekerjaan tidak dipungut biaya, anda harus berhati-hati saat melamar pekerjaan.

Pastikan anda mengisi form lamaran yang dituju terlebih dahulu dan menunggu HRD perusahaan menghubungi untuk interview.

Disclaimer: pastikan anda membaca deskripsi dan intruksi dari lokercepat.id agar tidak mengalami kejadian yang tidak mengenakkan saat melamar pekerjaan. Karena kami adalah situs berbagi lowongan pekerjaan dengan sumber dari internet, koran, dan TV.

Tips dari admin. Gunakan bahasa yang sopan dan promosikan diri semenarik mungkin agar HRD/Staff terkait tertarik dengan anda.

Semoga sukses mendapat pekerjaan yang diinginkan.

Intruksi Melamar Pekerjaan

  1. Buka link "Lamar Sekarang" di atas
  2. Jika belum punya akunnya, silahkan daftar terlebih dahulu, buat profile/unggah resume sesuai dengan data diri anda
  3. Jika sudah mendaftar kalian bisa langsung login
  4. Promosikan diri anda lewat form lamaran kerja yang tertara
  5. Selesai, silahkan tunggu.

Bagikan Loker ini

Deskripsi Perusahaan

PT. Dwi Selo Giri Mas adalah perusahaan swasta yang bergerak di bidang pertambangan di Sidoarjo.Berdiri sejak tahun 1988 .Kami memproduksi kalsium karbonat powder (CaCo3). Perusahaan kami beralamat di jl.Raya tebel no.50 gedangan – Sidoarjo

Info Perusahaan

  • Industri: Manufaktur/Produksi
  • Ukuran Perusahaan: 501 - 1000 pekerja
  • Waktu Proses Lamaran: 13 hari
  • Tunjangan dan Lain-lain: Asuransi kesehatan, Formil (contoh: Kemeja + Dasi), SENIN - SABTU
Loker ini cocok untuk anda yang tinggal di provinsi: Jawa Timur