Lowongan Kerja Surabaya Posisi Safety Engineer di PT. Hasta Karya Perdana

Gambar PT. Hasta Karya Perdana Posisi Safety Engineer
  • Loker diposting 8 bulan yang lalu

Telah rilis loker dengan sistem full time untuk posisi Safety Engineer di tempat usaha PT. Hasta Karya Perdana untuk kota/kab Surabaya & Jawa Timur serta sekitarnya.

Skill yang perusaahan inginkan ialah Teknik Lingkungan (Teknik) serta orang yang mampu mengemban pekerjaan dengan baik.

PT ini tidak memiliki syarat yang khusus terhadap pelamar sehingga kamu dapat mencoba melamar ke perusahaan ini dengan memberikan CV atau portofolio anda.

Upah yang kami tawarkan cukup kompetitif tergantung dari skill karyawan. Rata-rata upah yang kami tawarkan adalah Rp 2.000.000 - Rp 8.500.000.

Info Loker

Perusahaan PT. Hasta Karya Perdana
Posisi Safety Engineer
Tempat Surabaya
Jenis Pekerjaan Full Time
Spesialisasi Dibutuhkan Teknik Lingkungan (Teknik)
Gaji Min Rp. 2.000.000
Gaji Max Rp. 8.500.000

SAFETY ENGINEER (SE)

Deskripsi Tugas dan Kemampuan 

Tugas Safety Engineer, adalah memastikan seluruh pekerja dapat bekerja dengan kondisi yang terjamin keamanan dan kesehatannya. Selain itu, mereka juga wajib mengidentifikasi dan meminimalisir risiko bahaya yang mungkin muncul di lingkungan pekerjaan. Bertanggung jawab melaksanakan tindakan pencegahan sehari-hari dan memastikan kepatuhan pekerja terhadap aturan keselamatan dan kesehatan kerja di lapangan.

Memiliki kemampuan

  1. Tentang Manajemen K3L atau HSE (Health, Safety, and Environment), dan Manajemen Proyek dengan baik
  2. Mampu membuat Hazard Identification Risk Assessment and Determining Control (HIRADC) dan Job Safety Analysis (JSA). 
  3. Menyusun program K3L baik bersifat promotif, preventif maupun korektif;
  4. Mengawasi kondisi kesehatan lingkungan kerja dan keamanan peralatan kerja;
  5. Menyusun, mengawasi, dan memelihara dokumen yang berkaitan dengan K3;
  6. Menyusun pelaporan kinerja K3L
  7. Melakukan investigasi untuk menganalisis penyebab terjadinya kecelakaan kerja dan mengevaluasi insiden kecelakaan agar meminimalisir terjadi lagi di masa mendatang

Persyaratan

  1. Memiliki keterampilan komunikasi dan berorganisasi dengan baik
  2. Pendidikan sarjana S1/D4 jurusan Teknik Sipil Konstruksi, Teknik Elektro Arus Kuat, Teknik Industri Manajemen
  3. Memiliki Sertifikat Kompetensi Ahli K3 Umum dari Kementerian Tenaga Kerja
  4. Lulusan perguruan tinggi ternama dengan IPK ≥ 3,25
  5. Fresh Graduate diperkenankan melamar
  6. Menguasai dengan baik software Ms. Project dan Ms. Office.
  7. Usia maksimal 24 tahun
  8. Domisili Jawa Timur atau Jawa Tengah dan belum berkeluarga
  9. Berbadan sehat, tegas, dan berwibawa.

Seluruh proses rekruitmen di lakukan di Surabaya.

Alamat Lengkap

Provinsi Jawa Timur
Kota Surabaya
Alamat PT HASTA KARYA PERDANA, Jl. Gayung Kebonsari Manunggal No.18-20, Kebonsari, Kec. Jambangan, Surabaya, Jawa Timur 60233, Indonesia
Map Google Map

Keuntungan Kerja

  • Mendapat pengalaman kerja
  • Bonus jika lembur
  • Diajari terlebih dahulu

Lamar kerja

Perlu diingat informasi yang tertera bisa saja berubah sewaktu-waktu.

Melamar pekerjaan tidak dipungut biaya, anda harus berhati-hati saat melamar pekerjaan.

Pastikan anda mengisi form lamaran yang dituju terlebih dahulu dan menunggu HRD perusahaan menghubungi untuk interview.

Disclaimer: pastikan anda membaca deskripsi dan intruksi dari lokercepat.id agar tidak mengalami kejadian yang tidak mengenakkan saat melamar pekerjaan. Karena kami adalah situs berbagi lowongan pekerjaan dengan sumber dari internet, koran, dan TV.

Tips dari admin. Gunakan bahasa yang sopan dan promosikan diri semenarik mungkin agar HRD/Staff terkait tertarik dengan anda.

Semoga sukses mendapat pekerjaan yang diinginkan.

Intruksi Melamar Pekerjaan

  1. Buka link "Lamar Sekarang" di atas
  2. Jika belum punya akunnya, silahkan daftar terlebih dahulu, buat profile/unggah resume sesuai dengan data diri anda
  3. Jika sudah mendaftar kalian bisa langsung login
  4. Promosikan diri anda lewat form lamaran kerja yang tertara
  5. Selesai, silahkan tunggu.

Bagikan Loker ini

Deskripsi Perusahaan

Kami adalah Perusahaan jasa konstruksi yang unggul di Jawa Timur di bidang electrical engineering, mampu melaksanakan dengan profesional proyek-proyek yang berskala besar, kompleks, dengan didukung oleh pengalaman, resources, dan ketrampilan yang dimiliki. Menghasilkan produk jasa konstruksi yang konsisten dengan misi Perusahaan, serta senantiasa meningkatkan reliability, timelines dan flexibility kerja.

Info Perusahaan

  • Industri: Konstruksi/Bangunan/Teknik
  • Ukuran Perusahaan: 51 - 200 pekerja
  • Waktu Proses Lamaran: 23 hari
  • Tunjangan dan Lain-lain: Bisnis (contoh: Kemeja), -, Regular hours, Mondays - Saturday
Loker ini cocok untuk anda yang tinggal di provinsi: Jawa Timur