Lowongan Kerja Sidoarjo Posisi Account Officer di PT BPR SYARIAH ANNISA MUKTI

Gambar PT BPR SYARIAH ANNISA MUKTI Posisi Account Officer (AO)
  • Loker diposting 1 tahun yang lalu

Perusahaan kami merilis lowongan pekerjaan dengan sistem full time untuk posisi Account Officer (AO) di kantor PT BPR SYARIAH ANNISA MUKTI untuk daerah Sidoarjo atau sekitarnya.

Pengalaman yang kami inginkan adalah Penjualan / Pemasaran & Pemasaran/Pengembangan Bisnis serta orang yang mampu bekerja dengan tekun.

Untuk persyaratan yang kita inginkan ialah minimum Sertifikat Professional, D3 (Diploma), D4 (Diploma), & Sarjana (S1). Merupakan ketetapan yang usaha kami berikan.

Gaji yang kami tawarkan cukup kompetitif tergantung dari skill pekerja. Minimal upah yang kami berikan adalah Rp 1.800.000 - Rp 5.500.000.

Info Loker

Perusahaan PT BPR SYARIAH ANNISA MUKTI
Posisi Account Officer
Tempat Sidoarjo
Tingkatan Kerja Pegawai (non-manajemen & non-supervisor)
Kualifikasi D3 (Diploma), D4 (Diploma), Sarjana (S1), Sertifikat Professional
Jenis Pekerjaan Full Time
Spesialisasi Dibutuhkan Pemasaran/Pengembangan Bisnis, Penjualan / Pemasaran
Gaji Min Rp. 1.800.000
Gaji Max Rp. 5.500.000

Kualifikasi :

  1. Usia Maksimal 30 tahun
  2. Memiliki Sim C / A
  3. Pendidikan Minimal D3
  4. Bisa Mengoperasikan Komputer 
  5. Berpenampilan Rapi, Komunikatif
  6. Dapat bekerjasama dalam tim, punya motivasi yang tinggi dan jujur
  7. Domisili Sidoarjo & Surabaya

Ruang Lingkup Pekerajaan Account Officer (AO) :

  1. Memperkenalkan Produk Bank Syariah ke konsumen / calon nasabah
  2. Follow Up atau Menjaga Hubungan Baik dengan nasabah
  3. Berkoordinasi dengan Marketing Dalam Hal Pemasaran dan survey
  4. Melakukan survey dan Analisa Kelayakan dari nasabah

Fasilitas :

  • Bonus Insentif
  • BPJS Ketenagakerjaan dan BPJS Kesehatan
  • Uang Transport
  • Jenjang Karir

Alamat Lengkap

Provinsi Jawa Timur
Kota Sidoarjo
Alamat BANK PEMBIAYAAN RAKYAT SYARIAH ANNISA MUKTI, Jl. Letjen Suprapto No.12 C, Kepuh, Kepuhkiriman, Kec. Waru, Kabupaten Sidoarjo, Jawa Timur 61256
Map Google Map

Keuntungan Kerja

  • Mendapat pengalaman kerja
  • Bonus jika lembur
  • Diajari terlebih dahulu

Lamar kerja

Perlu diingat informasi yang tertera bisa saja berubah sewaktu-waktu.

Melamar pekerjaan tidak dipungut biaya, anda harus berhati-hati saat melamar pekerjaan.

Pastikan anda mengisi form lamaran yang dituju terlebih dahulu dan menunggu HRD perusahaan menghubungi untuk interview.

Disclaimer: pastikan anda membaca deskripsi dan intruksi dari lokercepat.id agar tidak mengalami kejadian yang tidak mengenakkan saat melamar pekerjaan. Karena kami adalah situs berbagi lowongan pekerjaan dengan sumber dari internet, koran, dan TV.

Tips dari admin. Gunakan bahasa yang sopan dan promosikan diri semenarik mungkin agar HRD/Staff terkait tertarik dengan anda.

Semoga sukses mendapat pekerjaan yang diinginkan.

Intruksi Melamar Pekerjaan

  1. Buka link "Lamar Sekarang" di atas
  2. Jika belum punya akunnya, silahkan daftar terlebih dahulu, buat profile/unggah resume sesuai dengan data diri anda
  3. Jika sudah mendaftar kalian bisa langsung login
  4. Promosikan diri anda lewat form lamaran kerja yang tertara
  5. Selesai, silahkan tunggu.

Bagikan Loker ini

Deskripsi Perusahaan

PT. BPR Syariah Annisa Mukti yang berkedudukan di jalan Letjend Suprapto 12c Desa Kepuhkiriman Kecamatan Waru Kabupaten Sidoarjo lokasi di kecamatan yang berbatasan dengan kota Surabaya didirikan berdasarkan akta nomor 5 tertanggal 04 Agustus 2008 yang dibuat dihadapan notaris Bambang Heru Djuwito, SH.MH Notaris di Surabaya dan telah memperoleh persetujuan dari instansi yang berwenang berdasarkan keputusan Menteri Kehakiman dan Hak Asasi Manusia Republik Indonesia tertanggal 08-10-2008 No. AHU-71061. AH.01.01. TH.2008, Izin Usaha dikeluarkan oleh Bank Indonesia (BI), terdaftar dan diawasi oleh Otoritas Jasa Keuangan (OJK) serta terdaftar sebagai anggota Lembaga Penjaminan Simpanan (LPS).

Aktivitas Utama BPRS Annisa Mukti antara lain :

a.Produk Penghimpunan Dana Masyarakat

·Tabungan Annisa Syariah dengan sistem bagi hasil (Akad Mudharabah)

·Deposito Annisa Syariah dengan sistem bagi hasil (Akad Mudharabah) Jangka waktu 1 bulan, 3 bulan, 6 bulan dan 12 bulan.

·Tabungan atau Simpanan Ibadah dengan akad Mudharabah

b.Penyaluran dana Produktif Untuk UMKM

·Penyaluran dana dengan akad jual beli (Piutang Murabahah) untuk Modal Kerja, Kebutuhan Konsumtif dan Investasi Usaha

·Penyaluran dana dengan akad bagi hasil (Pembiayaan Musyarakah dan Mudharabah).

·Akad Multijasa

Info Perusahaan

  • Industri: Perbankan/Pelayanan Keuangan
  • Ukuran Perusahaan: 1- 50 pekerja
  • Tunjangan dan Lain-lain: Tip, Asuransi kesehatan, Waktu regular, Senin - Jumat, Uang Makan dan Transport, Pakaian Rapi Kemeja dan Bersepatu
  • Lokasi: Surabaya dan Sidoarjo
Loker ini cocok untuk anda yang tinggal di provinsi: Jawa Timur